zoom-inlihat foto
Berat Badan Turun dengan Metode Diet Telur Rebus, Begini Caranya
ArchanaKitchen.com
Diet telur rebus 

TRIBUNJUALBELI.COM - Telur merupakan salah satu makanan yang mengandung segudang khasiat.

Telur yang direbus baik untuk dikonsumsi, apalagi buat yang sedang berusaha diet.

Bahkan, telur rebus dijadikan salah satu metode diet yang bisa memangkas berat badan hingga 10 kg hanya dalam waktu 2 minggu aja.

Menjalankan diet telur rebus bukan berarti kita harus menyantap telur rebus aja selama 2 minggu.

Begini tata cara diet telur rebus selama 2 minggu.

Baca juga: Wajib Dihindari, Ini 6 Kesalahan Fatal yang Sering Dilakukan Saat Diet

Baca juga: Tak Perlu Diet Ketat, Hindari Makan 4 Makanan Ini Sebelum Tidur

Hari ke-1

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Dua potong roti gandum (panggang kalau suka) dengan buah.

Makan malam: Ayam panggang atau bakar dengan salad hijau.

Hari ke-2

2 dari 4 halaman

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Ayam panggang dengan salad hijau.

Makan malam: Dua telur rebus, salad hijau, dan sepotong buah.

Hari ke-3

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Satu irisan roti gandum dengan tomat dan keju rendah lemak.

Makan malam: Ayam panggang dengan salad hijau.

Hari ke-4

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Buah apa pun yang kita suka.

3 dari 4 halaman

Makan malam: Ayam panggang dibumbui kalau suka.

Hari ke-5

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Dua butir telur rebus dan sayuran rebus sebanyak yang disuka.

Makan malam: Ikan panggang dengan salad hijau.

Hari ke-6

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Buah apa pun yang kita pengin makan.

Makan malam: Ayam panggang dengan salad hijau.

Hari ke-7

4 dari 4 halaman

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: sayuran kukus, salad tomat, dan ayam panggang.

Makan malam: Banyak sayuran kukus sebanyak yang kita suka.

Hari ke-8

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Ayam panggang dengan salad hijau.

Makan malam: Dua telur rebus, salad, dan sepotong buah.

Hari ke-9

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Dua telur rebus dan sayuran kukus.

Makan malam: Dua telur rebus, salad, dan sepotong buah.

Hari ke-10

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Ayam panggang dengan salad hijau.

Makan malam: Dua telur rebus, salad, dan sepotong buah.

Hari ke-11

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Dua telur rebus dan sayuran kukus dengan keju rendah lemak.

Makan malam: Ayam panggang dengan salad hijau.

Hari ke-12

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: salad tuna.

Makan malam: Dua telur rebus dan salad hijau.

Hari ke-13

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Ayam panggang atau bakar dengan salad hijau.

Makan malam: Buah apa pun yang kita suka.

Hari ke-14

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Ayam panggang atau bakar dengan sayuran kukus.

Makan malam: Ayam panggang atau bakar dengan sayuran kukus.

Itu tadi variasi menu yang bisa kita terapkan saat menjalankan diet telur rebus selama dua minggu lamanya. (*)

Selanjutnya

Artikel Populer

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Dapat rating bagus, simak spesifikasi Air Purifier atau pembersih udara MiTO PUR10: Dilengkapi harga terbaru 2025, kelebihan hingga kekurangannya.

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Lagi diskon hingga 75 persen, berikut harga terbaru 2025 Kulkas Mini Midea MDRD86FGG50ID 50L, dilengkapi spesifikasi, kelebihan hingga kekurangan.

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

Jual produk murah dan lengkap serta punya rating bagus pada tahun 2025, berikut 5 toko elektronik rumah tangga di Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut).

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Ternyata kelebihan dari Tumbler TUKU 350 ml menjaga minuman panas tetap hangat dan minuman dingin tetap segar lebih lama.

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Hadiah mewah dan bermanfaat? Pilih teknologi canggih Dyson: hair care, vacuum nirkabel, hingga air purifier untuk upgrade hidup sehari-hari.

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Berikut ini adalah sejumlah tips yang bisa kamu ikuti agar nasi tidak menguning dan kering saat dihangatkan di magic com/digital rice cooker.

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Multifungsi, hemat listrik, dan praktis, berikut daftar kulkas mini yang harganya Rp 1 jutaan sehingga cocok untuk ditaruh di kamar kos.