zoom-inlihat foto
Telapak Kakimu Pecah-Pecah? Coba Gunakan 5 Produk Pilihan Ini
Kompas.com
Ilustrasi tumit kaki dengan kondisi kering dan pecah-pecah yang mengganggu penampilan 

TRIBUNSHOPPING.COM - Kondisi tumit kaki yang pecah-pecah pasti sangat tidak nyaman dan membuatmu tidak percaya diri.

Penyebab tumit kaki pecah-pecah biasanya dikarenakan penurunan minyak di permukaan kulit.

Salah satunya dipicu oleh faktor lingkungan, yakni tinggal di daerah dengan kelembapan rendah.

Selain itu, paparan sinar matahari langsung yang intensn juga membuat kondisi ini semakin memburuk.

Kondisi kaki dengan tumit pecah-pecah tentunya membuat kita merasa kurang percaya diri jika mengenakan alas kaki tanpa kaus kaki.

Baca juga: Masker Beras yang Dicampur Madu Mampu Membuat Kulit Wajah Bersih dan Cerah

Baca juga: 5 Rekomendasi CC Cream Lokal yang Cocok untuk Kulit Wanita Indonesia

Padahal, memiliki tumit yang mulus adalah salah satu syarat agar penampilan kita makin menarik.

Namun kamu tidak perlu khawatir lagi karena saat ini banyak produk krim penghalus tumit pecah-pecah yang banyak dijual di pasaran.

Dikutip dari berbagai sumber, ada 5 merek krim tumit yang bisa menjadi rekomendasi untukmu.

1. Kanna White Cream

Kamu pasti sudah tidak asing dengan produk merek Kanna ini.

2 dari 3 halaman

Kanna White Cream selain digunakan untuk mengatasi tumit ternyata juga mampu untuk mengatasi siku, dan lutut yang kering, kasar, dan pecah-pecah.

Kanna White Cream ini mengandung pencerah alami yang membantu mencerhakan kulit bagian siku dan lutut.

Kandungan petroleum, propilenglikol, gliserin, gum xanthan, etilheksigliserin, dan gandum alami yang mampu mengembalikan kelembaban alami kulit.

2. Nature Republic Foot and Nature Coconut Moisture Foot Cream.

Produk ini dikombinasi dengan kandungan shea butter dan coconut oil sehingga sangat bagus untuk melembapkan dan menutrisi kulit kaki.

Tekstur dari produk ini juga lembut sehingga nyaman di aplikasikan ke kulitmu yang kering.

Baca juga: Begini Cara Mudah Untuk Merawat Kesehatan Kulit Tubuh

Baca juga: 9 Rekomendasi Facial Wash yang Cocok untuk Kulit Kering

3. Scholl Cracked Heel Repair Cream

Krim ini memiliki kandungan keratin yang dapat memaksimalkan kemampuan kulit untuk mempertahankan kelembapan.

Kandungan pelembap yang ada di dalamnya juga sangat aktif dalam mengatasi tumit kasar, kering, dan pecah-pecah.

Produk ini diklaim dapat memberikan hasil hanya dalam waktu tiga hari dan tumit akan terasa lembut dan halus.

3 dari 3 halaman

4. Bali Alus Foot Care

Produk ini dipercaya baik untuk melembapkan dan menjaga kesehatan kulit terutama telapak kaki.

Bali Alus Foot Care Cream mengandung ekstrak aloe vera, garam mineral dan habatussauda yang membantu menghaluskan kulit dan mengatasi masalah bau kaki.

Produk ini juga produk asli Indonesia, lho.

5. Viva Skin Food Cream

Untuk tumit yang kering dan pecah-pecah, Viva Cosmetic memang tidak membuat krim khusus untuk kaki

Namun memiliki produk andalan krim multifungsi yang bisa digunakan dari wajah hingga ujung kaki.

Viva Skin Food Cream merupakan krim multifungsi yang mengandung Vitamin A  untuk meregenerasi sel kulit, vitamin E sebagai antioksidan, dan Vitamin F dan Cholesterin yang berfungsi untuk mencegah kulit kering.

Jadi untuk kulit tumitmu yag pecah-pecah, kamu tidak perlu ragu untuk menggunakan produk ini. (*)

(RIRIN/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Populer

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Dapat rating bagus, simak spesifikasi Air Purifier atau pembersih udara MiTO PUR10: Dilengkapi harga terbaru 2025, kelebihan hingga kekurangannya.

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Lagi diskon hingga 75 persen, berikut harga terbaru 2025 Kulkas Mini Midea MDRD86FGG50ID 50L, dilengkapi spesifikasi, kelebihan hingga kekurangan.

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

Jual produk murah dan lengkap serta punya rating bagus pada tahun 2025, berikut 5 toko elektronik rumah tangga di Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut).

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Ternyata kelebihan dari Tumbler TUKU 350 ml menjaga minuman panas tetap hangat dan minuman dingin tetap segar lebih lama.

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Hadiah mewah dan bermanfaat? Pilih teknologi canggih Dyson: hair care, vacuum nirkabel, hingga air purifier untuk upgrade hidup sehari-hari.

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Berikut ini adalah sejumlah tips yang bisa kamu ikuti agar nasi tidak menguning dan kering saat dihangatkan di magic com/digital rice cooker.

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Multifungsi, hemat listrik, dan praktis, berikut daftar kulkas mini yang harganya Rp 1 jutaan sehingga cocok untuk ditaruh di kamar kos.