Untuk menurunkan demam dan membuat Si Kecil nyaman, kamu bisa memberikan kompres padanya.
Dalam merawat bayi, seorang ibu harus paham mana produk yang aman dan tidak aman bagi kulit sang bayi seperti halnya memilih minyak telon.
Penting bagi ibu untuk mengetahui cara alami yang dapat dilakukan di rumah untuk mengatasi pilek pada bayi.