Klorin merupakan bahan pemutih yang memabahayakan dalam pembalut, berikut ini beberapa bahan lain yang sebaiknya kamu hindari sebelum membeli pembalut
Gunakan pembalut bebas klorin untuk menjaga kesehatan organ intim, klorin merupakan salah satu bahan pemutih dalam pembuatan pembalut.
Untuk menunjang aktivitasmu saat berolahraga, pakai pembalut yang nyaman dan punya daya serap tinggi, tidak khawatir bocor dan tetap nyaman dipakai.
Penggunaan pembalut cool atau dingin punya beberapa manfaat, salah satunya lebih terasa kering sehingga nyaman untuk beraktivitas.
Pembalut mengandung klorin bisa berpotensi memiliki bahaya bagi kesehatan, tapi ada juga yang tidak berbahaya asal memenuhi syarat.
Kini hadir produk menstrual cup yang cocok jadi alternatif pembalut, lebih higienis, ramah lingkungan, dan irit.
Ada banyak pilihan produk pembalut yang cocok untuk remaja dengan formula anti bocor, cucuk buat yang punya banyak aktivitas
Pembalut CHARM Herbal Ansept+ mengandung daun sirih, manjakani, kunyit, jahe dan lidah buaya untuk mencegah iritasi dan mengurangi gatal dan bau.
Saat darah haid semakin sedikit, kamu membutuhkan pentyliner yang memiliki ukuran lebih tipis dari pembalut biasa, ini 5 rekomendasinya
Cara yang salah dalam memakai dan memilih pembalut bisa menjadi faktor utama terjadinya gatal dan iritasi pada miss v. Yuk mulai sekarang sadar diri
Tampon adalah sejenis pembalut namun sedikit berbeda, jika pembalut hanya diletakkan didalam celana dalam, jika tampon dimasukkan kedalam vagina