Body Care

7 Rekomendasi Krim Pencerah Ketiak BPOM, Aman Digunakan Setiap Hari

0
Penulis: Azizah Aziza
Editor: Andra Kusuma
7 Rekomendasi Krim Pencerah Ketiak BPOM, Aman Digunakan Setiap Hari

TRIBUNSHOPPING.COM - Memiliki ketiak yang putih dan cerah dapat meningkatkan rasa percaya diri.

Untuk mendapatkan ketiak yang cerah, kamu hanya perlu rajin memakai body care yang diformulasikan untuk ketiak, salah satunya seperti krim pemutih ketiak.

Sekarang ini pemutih ketiak banyak tersedia di marketplace dengan beragam pilihan.

Beli krim pemutih ketiak BPOM hanya dengan klik di sini.

Namun kamu jangan khawatir, produknya sudah terjamin aman karena melalui uji BPOM.

Dengan menggunakan body care satu ini, kamu akan mendapatkan warna kulit ketiak yang lebih cerah.

Berikut Tribunshopping.com punya 7 rekomendasi produk pemutih ketiak yang bisa menjadi pilihanmu:

1. SOMETHINC Axillary Brightening Cream

SOMETHINC Axillary Brightening Cream 15 gram. (shopee.co.id)

Krim pencerah dengan 4X BRIGHT Formula untuk mencerahkan area lipatan gelap pada tubuh seperti ketiak, siku, lutut, selangkangan, & area gelap lainnya dalam 4 minggu.

Disempurnakan dengan Sabiwhite, Niacinamide, Chromabright, serta Mandelic Acid yang 4x lebih mencerahkan & menghaluskan tekstur kulit.

Dapat digunakan setelah waxing/mencukur.

 

SOMETHINC Axillary Brightening Cream

 

2. AVERO Brightening Underarm Cream

AVERO Brightening Underarm Cream 30 gram. (shopee.co.id)

Produk selanjutnya ada dari AVERO Brightening Underarm Cream.

Body care satu ini mengandung alpha arbutin, niacinamide, hydroxyphenoxy propionic acid, dan cyclopentasitoxane.

Kombinasi dari kandungan tersebut dapat membantu mencerahkan permukaan ketiak.

Selain itu juga efektif untuk melembapkan permukaan ketiak sekaligus meratakan warna ketiak.

Formulanya juga efektif untuk merawat area lipatan permukaan kulit ketiak yang kasar, sehingga membuatnya menjadi lebih halus.

Baca juga: 5 Rekomendasi Krim Pencerah Ketiak yang Ampuh dan BPOM Approved

3. V NATURAL Underarm Whitening

V NATURAL Underarm Whitening 60 gram. (shopee.co.id)

Produk pemutih ketiak ini mengandung bahan alami Licorice atau yang lebih dikenal sebagai akar manis.

Akar manis ini merupakan jenis akar dari tanaman bernama Glycyrrhiza glabra yang berasal dari benua Eropa.

Diketahui bahwa licorice memiliki beberapa kandungan yang bermanfaat bagi kulit.

Kandungan vitamin itu terdiri dari B1, B3,B5, dan vitamin E yang kaya antioksidan.

Bukan hanya itu, bahan-bahan alami ini juga dapat membantu masalah hiperpigmentasi serta mencerahkan kulit.

Hal tersebut karena kandungan glabridin yang bekerja dengan cara menghambat aktivitas enzim tirosinase di dalam sel yang membentuk melanin.

 

V NATURAL Underarm Whitening

 

4. CHOK CHOK Underarm Brightening Water Cream

CHOK CHOK Underarm Brightening Water Cream 30 ml. (shopee.co.id)

Pencerah ketiak selanjutnya ada dari CHOK CHOK Underarm Brightening Water Cream.

Produk satu ini mengandung Niacinamide, Tranexamic Acid, dan Advanced Moist Complex Moisturizer.

Dari gabungan kandungan di atas dapat membantu mencerahkan kulit secara aman dan sehat tanpa efek samping.

Bukan hanya itu saja, krim ini juga tidak menimbulkan whitecast.

Baca juga: 5 Rekomendasi Pencerah Ketiak Berkualitas yang Aman Digunakan, Salah Satunya dari elumor

5. whitelab Underarm Cream

Whitelab Underarm Cream (shopee.co.id)

Diformulasikan dengan kekuatan 3 kandungan utama Niacinamide, HyaluComplex10 dan Marine Collagen.

Kombinasi dari kandungan ini dapat secara efektif membantu mencerahkan area lipatan kulit yang gelap, merawat kehalusan dan kelembutan lipatan kulit.

Selain itu dapat membantu menyamarkan noda hitam dan kemerahan akibat bercukur.

Area lipatan kulit tampak lebih cerah, lembap, dan halus.

 

whitelab Underarm Cream

 

6. elumor Oxter Cream

elumor Oxter Cream New Formula (shopee.co.id)

Body care satu ini terbuat dari bahan alami yaitu ekstrak Cica dan Ekstrak Lemon.

Memiliki kandungan Vitamin E sebagai antioksidan memutihkan kulit ketiak dan derah lipatan lainnya secara aman.

Baca juga: 5 Cara Ini Terbukti Bikin Ketiak Kamu Cerah Berseri

7. Milk Recipe Bright & Smooth Axillary Cream Brightening Cream

MILK RECIPE Bright & Smooth Axillary Cream Brightening Cream (shopee.co.id)

Milk Recipe Bright & Smooth Axillary Cream adalah krim dengan tekstur yang ringan, mudah meresap, tidak meninggalkan white cast, membuat kulit tampak lebih cerah dan halus.

Dengan kandungan 10 persen Niacinamide dan Mulberry Extract untuk mencerahkan kulit, juga mengandung AHA untuk eksfoliasi dan menjaga kelembapan kulit.

Krim ini juga berfungsi sebagai deodoran alami untuk mencegah bau badan dan membuat segar sepanjang hari.

 

Milk Recipe Bright & Smooth Axillary Cream Brightening Cream

 

Itulah 7 rekomendasi krim pemutih ketiak yang dapat menjadi referensimu.

Nama Produk Keunggulan Harga
SOMETHINC Axillary Brightening Cream Disempurnakan dengan Sabiwhite, Niacinamide, Chromabright, serta Mandelic Acid yang 4x lebih mencerahkan & menghaluskan tekstur kulit. Rp 79.000
AVERO Brightening Underarm Cream Mengandung alpha arbutin, niacinamide, hydroxyphenoxy propionic acid, dan cyclopentasitoxane. Rp 89.000
V NATURAL Underarm Whitening Mengandung bahan alami Licorice atau yang lebih dikenal sebagai akar manis yang kaya akan B1, B3,B5, dan vitamin E. Rp 34.999
CHOK CHOK Underarm Brightening Water Cream Mengandung Niacinamide, Tranexamic Acid, Advanced Moist Complex Moisturizer. Rp 109.000
whitelab Underarm Cream Memiliki tiga kandungan utama Niacinamide, HyaluComplex10 dan Marine Collagen. Rp 73.200
elumor Oxter Cream Terbuat dari bahan alami yaitu ekstrak Cica dan Ekstrak Lemon. Rp 60.000
Milk Recipe Bright & Smooth Axillary Cream Brightening Cream Dengan kandungan 10 persen Niacinamide dan Mulberry Extract untuk mencerahkan kulit, juga mengandung AHA untuk eksfoliasi dan menjaga kelembapan kulit. Rp 33.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

(AZIZAH/TRIBUNSHOPPING.COM)

Komentar
Tulis komentar Anda...(max 1500 karakter)

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.


Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Artikel Terkini

Rekomendasi Fashion

5 Rekomendasi Celana Running Wanita Merek FitYou: Nyaman, Stylish, dan Fungsional

Produk Makeup

5 Rekomendasi Eyeshadow yang Mirip Pinklash, Ada ESQA hingga Viva

Produk Elektronik

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Magelang

Produk Handphone

Daftar Harga iPhone Bulan November 2025: iPhone 16 Pro dan Pro Max Turun Harga, iPhone 17

Rekomendasi Fashion

4 Rekomendasi Rok Celana Legging untuk Bermain Padel dari Merek ELITE