zoom-inlihat foto
Review Lengkap Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan
shopee.co.id
Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream 

TRIBUNSHOPPING.COM - Kamu sedang mencari day cream lokal yang mencerahkan?

Mengatasi kulit wajah kusam perlu menggunakan rangkaian skincare pencerah.

Salah satu produk skincare yang bisa menjadi pilihan tepat untukmu ada day cream.

Seperti namanya, day cream digunakan pada pagi untuk memberikan nutrisi sekaligus melembapkan.

Formula dari day cream ini membantu untuk menjaga kulit wajah agar cerah dan bebas dari dehidrasi.

Beli Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream cukup dengan klik di sini.

Sekarang ini sudah banyak produk day cream yang bisa menjadi pilihan terbaik untukmu dari brand lokal Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream.

Sudah ada kandungan SPF 30 PA+++ yang membantu untuk melindungi kulit wajah dari sinar matahari.

Untuk penjelasan lebih lengkapnya, berikut Tribunshopping.com akan memberikan review dari Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream, mulai dari kemasan, kelebihan, hingga kekurangan.

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream
Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream (shopee.co.id)

KEMASAN

2 dari 4 halaman

Day cream ini dikemas dalam packaging tube berukuran 25 gram.

Dibalut dengan warna putih dan dikombinasikan dengan warna kuning.

Di bagian depan kemasannya sudah ada nama produk beserta keunggulan.

Sedangkan di bagian belakang kemasannya juga sudah dilengkapi ingredients list dan cara pakai.

Dilengkapi juga dengan tutup flip top yang memudahkanmu untuk mengambil isi produk dan tentunya aman karena tidak akan mudah tumpah.

Baca juga: Review Lengkap Glad2Glow Double Bright Day Cream: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

 

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream
Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream

 

MANFAAT

Day cream pencerah kulit yang sangat ringan untuk di pakai sehari- hari atau di tumpuk make up. 

DIformulasi dengan gabungan bahan bahan herbal alami untuk menutrisi kulit sekaligus melindungi dari sinar UV matahari. 

3 dari 4 halaman

Teknologi Whitening Multidefense tidak hanya melindungi kulit dari matahari tapi juga radikal bebas di sekitar kita agar kulit kita lebih kuat dan lembab setiap saat. 

Dengan encapsulated sunscreen agent, dapat di gunakan untuk kulit sensitif.

 

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream
Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream

 

KANDUNGAN

Day cream ini mengandung beberapa bahan utama, diantaranya ada Kakadu Plum Australia yang merupakan Sumber Vit C alami untuk mencerahkan kulit dan menutrisi.

Lalu ada kandungan Kolagen yang bekerja sebagai anti aging, memperbaiki sel pertahanan kulit dan menghaluskan kulit.

Ginseng Korea sebagai anti aging dan membantu regenerasi sel kulit.

Delima yang merupakan sumber Antioksidan untuk menangkal radikal bebas.

Shea Butter, super moisturizer, menyamarkan garis halus dan natural SPF booster.

4 dari 4 halaman

Untuk lebih lengkapnya kamu bisa cek komposisi atau ingredients list dari Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream.

Pastikan tidak ada bahan aktif yang kurang cocok untuk kulit wajahmu:

Aqua, Propanediol, Homosalate, Ethylhexyl Salicylate, Glycerin, Titanium Dioxide, Butyl Methoxydibenzoylmethane, Stearic Acid, Cocos Nucifera Oil, Olive (Olea Europaea) Oil, Terminalia Ferdinandiana Fruit Extract, Cetyl Alcohol, Panthenol, Niacinamide, Glyceryl Stearate, Punica Granatum Extract, Yogurt Extract, Sodium Hyaluronate, Hydrolyzed Collagen, Shea Butter (Butyrospermum Parkii), Panax Ginseng Root Extract, Fragrance

Baca juga: 5 Rekomendasi Day Cream di Bawah Rp 100 Ribu yang Mencerahkan

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream
Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream (shopee.co.id)

CARA PAKAI

Oleskan Ultralight Hydraglow Day Cream pada pagi hari, setelah pemakaian Brightening C-Glow Serum & C White brightening facial cleanser. 

Untuk hasil maksimal, gunakan rangkaian Azarine C White Series Package.

 

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream
Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream

 

KELEBIHAN

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream efektif membantu mencerahkan kulit wajah.

Formulanya ringan tidak lengket di kulit berkat gabungan bahan bahan herbal alami.

Melindungi dari sinar UV matahari dan dapat digunakan untuk kulit sensitif.

KEKURANGAN

Walaupun memiliki banyak kelebihan, moisturizer ini hanya tersedia dalam satu ukuran.

Efek tone up sedikit dan tidak dapat menutupi kemerahan di wajah.

 

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream
Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream

 

HARGA

Day cream ini dibanderol dengan harga Rp 46.750 di official store Shopee.

Baca juga: Review Lengkap GARNIER Sakura Glow Ceramide Skin Day Cream: Manfaat, Kelebihan Hingga Kekurangan

Itulah review dari Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream.

Kalau kamu tertarik ingin mencoba produknya bisa langsung klik link yang ada dalam artikel ini.

*Harga dalam artikel dapat berubah sewaktu-waktu.

Rangkuman

Kelebihan

Mencerahkan kulit wajah

Formulanya ringan tidak lengket di kulit

Gabungan bahan bahan herbal alami

Melindungi dari sinar UV matahari

Dapat di gunakan untuk kulit sensitif

Kekurangan

Hanya tersedia dalam satu ukuran

Efek tone up sedikit

Tidak dapat menutupi kemerahan di wajah

Nilai Akhir: 5

Harga5

 

Kemasan5

 

Ingredients4

 

Tekstur4

 

Kualitas5

 

Kesimpulan

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream pencerah kulit yang sangat ringan untuk di pakai sehari- hari atau di tumpuk make up. DIformulasi dengan gabungan bahan bahan herbal alami untuk menutrisi kulit sekaligus melindungi dari sinar UV matahari. Teknologi Whitening Multidefense tidak hanya melindungi kulit dari matahari tapi juga radikal bebas di sekitar kita agar kulit kita lebih kuat dan lembab setiap saat. Dengan encapsulated sunscreen agent, dapat di gunakan untuk kulit sensitif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

(AZIZAH/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Rekomendasi

Artikel Terkait

Review Lengkap Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream DIformulasi dengan gabungan bahan bahan herbal alami untuk menutrisi kulit sekaligus melindungi.

Cara Mudah Cek Skincare Asli atau Palsu di BPOM

Cara Mudah Cek Skincare Asli atau Palsu di BPOM

Karena semakin banyaknya pengguna skincare, banyak berdatangan juga produk-produk baru dari dalam bahkan luar negeri, pastikan skincare kamu asli BPOM

5 Rekomendasi Toner Salicylic Acid Mulai 70 Ribuan yang Bagus untuk Atasi kemerahan

5 Rekomendasi Toner Salicylic Acid Mulai 70 Ribuan yang Bagus untuk Atasi kemerahan

Salah satu kandungan skincare yang cukup populer untuk mengatasi masalah kemerahan di wajah, sensitif dan jerawat ada salicylic acid.

5 Rekomendasi Serum Niacinamide di Bawah 100 Ribu yang Bikin Wajah Cerah

5 Rekomendasi Serum Niacinamide di Bawah 100 Ribu yang Bikin Wajah Cerah

Salah satu kandungan yang familiar kamu jumpai dalam skincare ada Niacinamide, punya manfaat dapat memperbaiki skin barrier dan membantu mencerahkan.

7 Rekomendasi Masker Wajah Under 100 Ribu yang Mencerahkan

7 Rekomendasi Masker Wajah Under 100 Ribu yang Mencerahkan

Masker wajah atau face mask diformulasikan secara efektif untuk mengangkat sel kulit mati di wajah, berikut ini rekomendasi produk terbaiknya.

5 Rekomendasi Cleansing Balm di Bawah 100 Ribuan yang Tidak Bikin Kulit Kering

5 Rekomendasi Cleansing Balm di Bawah 100 Ribuan yang Tidak Bikin Kulit Kering

Cleansing balm menjadi salah satu produk pembersih makeup atau first cleanser yang digunakan banyak orang, tanpa membuat wajah kering.

Review Lengkap The Originote Cleansing Oil: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap The Originote Cleansing Oil: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

The Originote Cleansing Oil, pembersih wajah yang diformulasikan untuk membersihkan kotoran, minyak berlebih, dan sisa makeup. 

Review Lengkap Amaterasun UV Skin Tint SPF 35 PA++++: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Amaterasun UV Skin Tint SPF 35 PA++++: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Amaterasun UV Skin Tint SPF 35 PA++++ membantu menyamarkan warna kulit wajah dan memberikan perlindungan dari sinar UVA dan UVB.

Review Lengkap The Originote Daily UV Tint: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap The Originote Daily UV Tint: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

The Originote Daily UV Tint SPF 35 PA+++ dilengkapi tekstur ringan dengan coverage sheer medium yang menyamarkan ketidaksempurnaan.

Review Lengkap Glad2Glow Brightening Micellar Water: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Glad2Glow Brightening Micellar Water: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Glad2Glow Brightening Micellar Water dapat menghapus makeup dan kulit kusam hanya dalam 30 detik, diperkaya dengan skincare complex untuk mencerahkan.

Artikel Populer

5 Rekomendasi Bedak yang Mengandung SPF Mulai 50 Ribuan

5 Rekomendasi Bedak yang Mengandung SPF Mulai 50 Ribuan

Sekarang ini kamu tidak perlu khawatir karena sudah banyak produk makeup termasuk bedak yang punya kandungan SPF.

Review Lengkap Viva Milk Cleanser Mawar: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Viva Milk Cleanser Mawar: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Viva Milk Cleanser Mawar bisa menjadi pilihan terbaik untuk membersihkan kulit wajah sensitif agar bebas dari masalah kulit lainnya.

Review Lengkap Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Azarine C White Ultralight Hydraglow Day Cream DIformulasi dengan gabungan bahan bahan herbal alami untuk menutrisi kulit sekaligus melindungi.

Cara Mudah Cek Skincare Asli atau Palsu di BPOM

Cara Mudah Cek Skincare Asli atau Palsu di BPOM

Karena semakin banyaknya pengguna skincare, banyak berdatangan juga produk-produk baru dari dalam bahkan luar negeri, pastikan skincare kamu asli BPOM

Review Lengkap Azarine Covermatte Sunscreen Cushion SPF50+ PA: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Azarine Covermatte Sunscreen Cushion SPF50+ PA: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Azarine Covermatte Sunscreen Cushion SPF50+ PA++++ dilengkapi dengan teknologi Sun Protection Fusion yang menggabungkan fungsi advanced skincare.