zoom-inlihat foto
Review Lengkap AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger: Kelebihan hingga Kekurangan
Shopee
Beikut review lengkap AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt yang menyertakan deskripsi, spesifikasi, cara penggunaan dan perawatan, kelebihan, hingga kekurangan. 

TRIBUNSHOPPING.COM - Berikut adalah review lengkap AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt.

Vacuum cleaner berdaya 600 Watt dari merek Krisbow yang dipasarkan oleh toko retail AZKO ini dirancang untuk penggunaan rumah tangga.

Penyedot debu ini dilengkapi dengan 3 model kepala hisap (nozzle) yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan pembersihan.

Vacuum cleaner ini mampu secara optimal membersihkan kotoran halus, dan debu yang menempel di lantai, sofa, hingga sudut-sudut ruangan yang susah dijangkau.

Produk ini memiliki desain yang sederhana dan ringkas serta pegangan ergonomis agar tangan tidak cepat lelah saat digunakan untuk membersihkan rumah.

Mendapatkan rating 4,9/5 bintang di platform e-commerce, kualitas dan kinerja produk AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt ini tak perlu diragukan lagi.

Baca juga: Cara Mudah Mencuci Tumbler agar Bersih dan Tidak Tinggalkan Bau

SPESIFIKASI

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt.
AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt. (Shopee)
  • Jenis: dengan kabel 
  • Daya hisap maksimal: hingga 12 kpa 
  • Penggunaan: dry cleaner atau khusus debu kering
  • Pipa flexible yang mudah untuk digunakan
  • Desain simple dan ringkas
  • Filter tidak perlu diganti
  • Daya rendah
  • Panjang Kabel: 4.8 meter
  • Panjang  Selang: 1 meter dan 50 cm

Baca juga: 5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Solo

  • Material: Plastik 
  • Kapasitas tangki debu: 500 ml
  • Daya maksimal: 600 watt
  • Panjang: 30 cm
  • Lebar: 15 cm
  • Aksesoris nozzle untuk membersihkan area yang sulit dijangkau.
  • Garansi Servis: 12 bulan
  • Garansi Part: 12 bulan

 

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt
AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt

 

Baca juga: 5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Depok

CARA PENGGUNAAN 

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt.
AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt. (Shopee)

1. Persiapan

  • Pastikan vacuum cleaner terhubung ke stopkontak listrik dengan tegangan sekitar 220 Volt.
  • Pilih nozzle/aksesori yang sesuai dengan area yang akan dibersihkan, misal nozzle datar untuk lantai, nozzle sudut untuk bagian bawah sofa.
  • Pastikan bagian selang, kabel, dan filter dalam kondisi baik serta tidak tersumbat.

2. Pengoperasian

  • Nyalakan vacuum cleaner, atur posisi nozzle pada permukaan yang ingin dibersihkan.
  • Gerakkan nozzle perlahan-lahan agar debu terhisap sempurna termasuk di sepanjang tepi dan sudut.
  • Untuk area seperti sofa atau tangga, gunakan nozzle sempit dan selang yang fleksibel agar lebih mudah menjangkau.

Baca juga: Review Lengkap AZKO Krisbow Water Heater Listrik: Harga, Kelebihan hingga Kekurangan

2 dari 4 halaman

3. Setelah Penggunaan

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt.
AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt. (Shopee)
  • Matikan dan cabut dari listrik.
  • Kosongkan wadah debu atau bersihkan filter jika model menggunakan dust bag atau filter. 
  • Gulung kabel dan simpan vacuum di tempat yang aman dan kering.

4. Perawatan Berkala

  • Cek selang dan nozzle secara berkala untuk memastikan tidak ada penyumbatan.
  • Jika vacuum cleaner terasa hisapan melemah, bersihkan atau ganti filter jika perlu.
  • Bagian yang tertutup debu dapat menurunkan kinerja vacuum cleaner.
  • Jangan gunakan untuk menyedot cairan atau kotoran basah.

 

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt
AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt

 

Baca juga: Review Lengkap Midea Magic Com 1.8 Liter MB-YJ5030ID: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

KELEBIHAN

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt.
AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt. (Shopee)

Vacuum cleaner merek Krisbow ini memiliki sejumlah keunggulan, di antaranya:

  1. Motor berdaya 600 W adalah daya yang cukup baik untuk vacuum cleaner rumah tangga, dengan kemampuan menangani debu dan kotoran ringan-sedang.
  2. Kabel dan selang yang cukup panjang memudahkan pembersihan pada ruangan yang lebih besar hingga menjangkau setiap sudut.
  3. Aksesori nozzle yang hadir membuat pembersihan lebih fleksibel.
  4. Merek Krisbow dikenal sebagai merek alat-alat rumah tangga/industri di Indonesia sehingga layanan purna jual atau suku cadang dapat lebih mudah.
  5. Pipa vacuum cleaner yang fleksibel membuatnya mudah digunakan untuk membersihkan lantai, ruangan, dan perabotan rumah.
  6. Desain sederhana dan ringkas.
  7. Filter vacuum cleaner tidak perlu diganti.

 

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt
AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt

 

Baca juga: Review Lengkap Philips Magicom Digital HD4812/31: Harga, Kelebihan hingga Kekurangan

KEKURANGAN

Sayangnya, vacuum cleaner ini tidak cocok untuk menyedot cairan atau kotoran basah. 

Meski begitu, AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 Watt tetap menjadi pilihan tepat dan praktis untuk kebutuhan rumah tangga harian yang memerlukan alat pengisap debu dengan kapasitas bagus, jangkauan luas, dan harga murah.

HARGA TERBARU 2025

Harga terbaru AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 adalah Rp388.700.

3 dari 4 halaman

 

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt
AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt

 

Sebagai catatan, rating dan harga di atas dikutip TribunShopping di toko online resmi brand pada 28 Oktober 2025 dan bisa berubah sewaktu-waktu.

Kamu bisa memperoleh penawaran harga terbaik beserta voucher gratis ongkos kirim (ongkir) dan promo lainnya dengan melakukan checkout di e-commerce.

Rangkuman

Kelebihan

Dilengkapi 3 model nozzle

Dapat menjangkau sudut ruang

Kabel panjang, daya hisap kuat

Desain simple dan ringkas

Filter tidak perlu diganti

Kekurangan

Tidak cocok untuk menyedot cairan

Nilai Akhir: 5

Harga5

 

Kualitas5

 

Desain5

 

Fitur5

 

Fleksibilitas5

 

Kesimpulan

4 dari 4 halaman

AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 Watt adalah pilihan praktis untuk kebutuhan rumah tangga harian yang memerlukan penyedot debu harga murah dengan kapasitas, fleksibilitas, dan jangkauan bagus. Jika rumahmu memiliki lantai biasa, sofa, tirai, maka produk ini bisa menjadi solusi yang tepat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di

Google News

(TribunShopping.com/Nina Yuniar)

Selanjutnya

Artikel Rekomendasi

Artikel Terkait

Review Lengkap AZKO Krisbow Water Heater Listrik: Harga, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap AZKO Krisbow Water Heater Listrik: Harga, Kelebihan hingga Kekurangan

Berikut review lengkap AZKO Krisbow Water Heater Listrik 200 watt Kwh 10 Liter, ada spesifikasi/fitur, harga, kelebihan hingga kekurangannya.

20 Daftar Harga Water Heater Rp 1 Jutaan: Modena, Philips, Midea, AZKO Krisbow, Rinnai

20 Daftar Harga Water Heater Rp 1 Jutaan: Modena, Philips, Midea, AZKO Krisbow, Rinnai

Berikut daftar harga water heater Rp1 jutaan termasuk dari merek terkenal seperti Modena, Philips, Midea, AZKO Krisbow, hingga Rinnai.

Artikel Populer

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Tangerang

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Tangerang

Berikut 5 toko alat elektronik recommended di Kota Tangerang, Banten, terbaru 2025 karena menjual produk yang lengkap dan murah.

Review Lengkap AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger: Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger: Kelebihan hingga Kekurangan

Review lengkap AZKO Krisbow Vacuum Cleaner Dry Turbo Tiger 600 watt, penyedot debu murah Rp 300 ribuan, ada spesifikasi, kelebihan hingga kekurangan.

15 Daftar Harga Termos Rp 100 Ribuan, Murah dan Berkualitas

15 Daftar Harga Termos Rp 100 Ribuan, Murah dan Berkualitas

Berikut ini adalah daftar 15 termos air panas yang harganya Rp 100 ribuan, terjangkau tapi tetap berkualitas.

Tips Ampuh Menghilangkan Bau Tak Sedap pada Tumbler, Mudah Diikuti

Tips Ampuh Menghilangkan Bau Tak Sedap pada Tumbler, Mudah Diikuti

Berikut ini adalah cara ampuh untuk menghilangkan bau tak sedap di tumbler yang bisa kamu coba dengan mudah di rumah.

Daftar Harga Termos Air di Bawah Rp 100 Ribu, Murah tapi Fungsional

Daftar Harga Termos Air di Bawah Rp 100 Ribu, Murah tapi Fungsional

Berikut daftar termos air panas/dingin yang harganya di bawah Rp 100 ribuan, dilengkapi tips membeli termos berkualitas bagus.