zoom-inlihat foto
Tak Banyak yang Tahu, Selain Merawat Rambut Ternyata Sampo Juga Punya 4 Manfaat Ini
Pixabay/@kaleido-dp
Ilustrasi wanita dengan rambut blonde lurus halus 

TRIBUNSHOPPING.COM - Sampo biasanya digunakan untuk membersihkan rambut dari kotoran sekaligus menjaganya kepala agar tetap bersih dan sehat

Selain itu, sampo juga bermanfaat untuk menyingkirkan sel kulit mati di kepala dan ketombe yang mengganggu penampilan

Meski demikian, ternyata sampo bukan hanya bisa digunakan di kepala, namun juga memiliki banyak manfaat lainnya.

Nah, berikut ini 4 manfaat sampo yang jarang diketahui:

1. Mengatasi Ritsleting Macet

Baca juga: Tak Banyak Orang Tahu, Simak 5 Fakta Soal Sampo

Baca juga: Gatal Karena Ketombe? Ini Dia Rekomendasi Sampo Atasi Ketombe Berlebih

Kegunaan shampoo yang tak disadari banyak orang adalah kemampuannya untuk melancarkan ritsleting yang macet.

Caranya cukup mudah, kamu hanya perlu mengoleskan sedikit cairan shampoo pada area zipper yang macet lalu dorong perlahan.

2. Mengkilapkan sepatu

Banyak sampo terutama sampo bayi mengandung minyak yang akan membuat sepatumu mengkilap.

Untuk membuat sepatu mengkilap, kamu hanya perlu meneteskan sampo bayi di atas kain katun.

2 dari 3 halaman

Kemudian, gunakan untuk menyemir dan membersihkan sepatumu.

Gosok dengan lembut sampai sepatu anda bersih dan bersinar kembali.

3. Sampo untuk Memoles logam

Jika kamu memiliki koleksi benda-benda logam, bisa membersihkannya dengan menggunakan sampo.

Baca juga: Kenali 7 Varian Deterjen Cair Rinso yang Selalu Jadi Andalan Cuci Baju di Rumah

Baca juga: Rambutmu Rontok? Ini 5 Rekomendasi Sampo Khusus untuk Rambut Rontok

Caranya cukup mudah, campurkan sedikit baking powder dan beberapa tetes sampo bayi.

Kemudian, gosok logam yang kusam sampai terlihat seperti baru kembali.

4. Membersihkan kuas riasan

Jika kamu menggunakan kuas setiap hari, penting untuk membersihkannya dengan benar.

Dengan menggunakan beberapa tetes sampo dan semangkuk kecil air hangat, kamu bisa dengan mudah dan cepat membersihkan kuas riasan.

Cukup mengaduk kuas riasan ke dalam campuran tadi dan cuci dengan menggunakan jarimu, lalu bilas dan biarkan mengering. (*)

3 dari 3 halaman

(AIMBI HARYAS PRABAWANTI/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Populer

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Dapat rating bagus, simak spesifikasi Air Purifier atau pembersih udara MiTO PUR10: Dilengkapi harga terbaru 2025, kelebihan hingga kekurangannya.

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Lagi diskon hingga 75 persen, berikut harga terbaru 2025 Kulkas Mini Midea MDRD86FGG50ID 50L, dilengkapi spesifikasi, kelebihan hingga kekurangan.

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

Jual produk murah dan lengkap serta punya rating bagus pada tahun 2025, berikut 5 toko elektronik rumah tangga di Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut).

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Ternyata kelebihan dari Tumbler TUKU 350 ml menjaga minuman panas tetap hangat dan minuman dingin tetap segar lebih lama.

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Hadiah mewah dan bermanfaat? Pilih teknologi canggih Dyson: hair care, vacuum nirkabel, hingga air purifier untuk upgrade hidup sehari-hari.

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Berikut ini adalah sejumlah tips yang bisa kamu ikuti agar nasi tidak menguning dan kering saat dihangatkan di magic com/digital rice cooker.

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Multifungsi, hemat listrik, dan praktis, berikut daftar kulkas mini yang harganya Rp 1 jutaan sehingga cocok untuk ditaruh di kamar kos.