Kandungan ceramide dalam skincare punya banyak manfaat untuk kulit wajah, berikut ini penjelasan lebih lengkapnya.
Untuk kulit wajah yang kering bisa menggunakan CeraVe Moisturising Cream agar wajah lembap dan tetap sehat.