Selain hemat memori, masing-masing game berikut ini juga memiliki gameplay yang cukup menghibur dengan grafis yang layak.
Agar HP RAM kecil tetap lancar dipakai bermain game, ada beberapa tips penting perlu diperhatikan, salah satunya hindari bermain sambil mengecas.