5 Rekomendasi Hp dengan Daya Baterai Tahan Lama

0
Penulis: Novia Kusuma Wardhani
Editor: Archieva Prisyta
Ilustrasi ponsel dengan ketahanan baterai yang rendah.

TRIBUNSHOPPING.COM-Memiliki ponsel dengan baterai tahan lama memang sangat penting. 

Hal tersebut karena kamu tidak perlu membawa powerbank atau charger sata sedang berpergian. 

Dapatkan rekomendasi ponsel dengan baterai awet tahan lama, klik link berikut ini sekarang juga. 

Maka dari itu, membeli ponsel kerap sering dipertimbangkan dari segi baterainya, pasalnya hal tersebut mampu menopang dari segi kualitas produk. 

Nah, kali ini TribunShopping akan memberikan 5 rekomendasi untukmu ponsel dengan daya tahan baterai yang kuat, klik link berikut ini sekarang juga. 

Baca juga: Cocok untuk Bermain Game, Ini Dia 5 Rekomendasi Ponsel dengan Layar Besar

1. realme 6i

realme 6i (kompas.com)

Jika berbicara tentang realme 6i tentu kamu akan menemukan layar dengan besar 6.5 inci.

Untuk bagian chipset dari ponsel tersebut sudah menggunakan MediaTek Helio G80, tentunya akan semakin menunjang kualitas. 

RAM yang dimiliki oleh realme 6i ada dua macam yaitu 3 GB, dan 4 GB. 

Berbicara masalah baterai, realme 6i sudah dibekali dengan Li-Pro 5000 mAh. 

Daya jual realme 6i, berada pada nilai Rp 2.869.900.

Tertarik ingin membeli produk Realme 6i? Cek link berikut ini sekarang juga. 

2. SAMSUNG Galaxy M51

SAMSUNG Galaxy M51 (kompas.com)

Rekomendasi yang kedua ada dari SAMSUNG Galaxy M51. 

Memiliki ukuran layar yang lebih besar dari produk sebelumnya yaitu sebesar 6.7 inci, menjadikan kamu akan puas ketika sedang menggunakan ponsel tersebut. 

Baca juga: 5 Rekomendasi Ponsel Gaming Terbaik 2022, ASUS ROG Mendominasi

Untuk segi RAM, SAMSUNG Galaxy M51 sudah menggunakan 8 GB dengan memori internal sebesar 128 GB. 

Chipset yang digunakan untuk ponsel tersebut juga tak main-main yaitu Qualcomm Snapdragon 730 G. 

Jika melihat dari segi baterai, SAMSUNG Galaxy M51 sudah dibekali dengan Li-Pro 7000 mAh dengan harga Rp 4.299.000.

Jual produk SAMSUNG Galaxy M51, klik link berikut ini sekarang juga. 

3. POCO M3

POCO M3 Pro 5G Kelengkapan (Kompas.com)

POCO M3 memiliki layar dengan ukuran 6.53 inci. 

Untuk chipset yang digunakan dari POCO M3 yaitu Qualcomm Snapdragon 662 yang tentunya sudah sangat terkini. 

Tak sampai disitu saja, RAM dari POCO M3 juga sudah dibekali dengan 4 GB dan juga 6 GB yang bisa kamu sesuaikan dengan kebutuhan masing-masing. 

Dari segi baterai, POCO M3 sudah menggunakan kapasitas Li-Pro 6000 mAh. 

Jika kamu tertarik ingin membeli ponsel dari POCO M3 cukup merogoh kocek sebesar Rp 2.210.000.

Yuk segera miliki ponsel dari POCO M3, klik linknya berikut ini sekarang juga. 

4. Redmi 9T

Redmi 9T. (kolasetribunshopping.com)

Redmi 9T mempunyai ukuran layar yang cukup besar yaitu 6.53 inci. 

Tak sampai disitu saja, chipset yang digunakan oleh Redmi 9T juga sudah menggunakan Qualcomm Snapdragon 662. 

Baca juga: Review Hp SAMSUNG Galaxy M52 5G, Ponsel Rp 5 Jutaan dengan Spesifikasi Keren

Dengan RAM yang sangat mendukung yaitu 4 GB dan juga 6 GB tentu akan sangat membantu kebutuhanmu. 

Untuk segi baterai, yang ditawarkan oleh Redmi 9T memiliki kapasitas Li-Po 6000 mAh. 

Redmi 9T dijual mulai dari harga Rp 2.399.000.

Yuk segera klik link berikut ini untuk mendapatkan ponsel dari Redmi 9T. 

5. SAMSUNG Galaxy A52

SAMSUNG Galaxy A52s 5G (samsung.com)

SAMSUNG Galaxy A52 memiliki layar dengan lebar 6.6 inci. 

Untuk chipset sudah menggunakan Qualcomm Snapdragon 750 tentunya sangat canggih jika digunakan. 

RAM yang digunakan oleh SAMSUNG Galaxy A52 dengan RAM 4 GB, 6 GB, dan 8 GB. 

Sementara untuk dari segi baterai Li-Po 5000 mAh. 

Dengan harga yang dibandrol Rp 3.720.000 kamu bisa mendapatkan produk SAMSUNG Galaxy A52. 

Klik link berikut ini untuk mendapatkan produk SAMSUNG Galaxy A52 sekarang juga. (*)

Merk Realme 6i SAMSUNG Galaxy M51 POCO M3 Redmi 9T SAMSUNG Galaxy A52
Layar 6.5 inci 6.7 inci 6.53 inci 6.53 inci 6.6 inci
Chipset MediaTek Helio G80 Qualcomm Snapdragon 730 G Qualcomm Snapdragon 662 Qualcomm Snapdragon 662 Qualcomm Snapdragon 750
RAM 3 GB, 4 GB 8 GB 4 GB, 6 GB 4 GB, 6 GB 4 GB, 6 GB, 8 GB
Baterai Li-Pro 5000 mAh Li-Pro 7000 mAh Li-Pro 6000 mAh Li-Pro 6000 mAh Li-Pro 5000 mAh
Harga Rp 2.869.900 Rp 4.299.000 Rp 2.210.000 Rp 2.399.000 Rp 3.720.000

(NOVIA/TRIBUNSHOPPING.COM)

Komentar
Tulis komentar Anda...(max 1500 karakter)

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.


Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Artikel Terkini

Perlengkapan Bayi dan Anak

4 Rekomendasi Balm Bernutrisi untuk Bayi: Lembut, Aman, dan Bebas Iritasi

Skincare

Review Lengkap Wardah Lightening Glowshot Day Moisturizer: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Skincare

LEOLEO, Skincare Lokal Khusus Pria Premium Berbahan DNA Salmon untuk Perawatan Wajah Maksimal

Perlengkapan Bayi dan Anak

Review Lengkap Beeme Nourishing Balm: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangannya

Hair Care

Cara Merawat Rambut Berwarna agar Tahan Lama dan Tetap Sehat