zoom-inlihat foto
Rekomendasi Legging Ibu Hamil Ekonomis dan Nyaman Dipakai untuk Berbagai Aktivitas
shopee.id
Mamibelle Lexa Celana Legging Ibu Hamil Spandex Rayon Premium 

TRIBUNSHOPPING.COM - Memasuki masa kehamilan, perubahan bentuk tubuh tentu menjadi tantangan tersendiri bagi setiap ibu. 

Salah satu hal yang sering kali menjadi perhatian adalah pemilihan pakaian yang tepat—terutama celana.

Tak sedikit ibu hamil yang akhirnya menjadikan legging sebagai pilihan utama karena sifatnya yang lentur, ringan, dan fleksibel mengikuti bentuk tubuh.

Namun, kenyataannya, tidak semua legging ibu hamil terasa nyaman saat dikenakan. 

Baca juga: Review HAPPYFIT JENNIE High Waist Leggings, Celana Olahraga Wanita Terlaris di Marketplace

Ada yang terlalu ketat di bagian perut, tidak menyerap keringat, bahkan cepat melar setelah beberapa kali cuci. 

Oleh karena itu, penting sekali untuk memilih legging dengan bahan berkualitas tinggi, potongan yang disesuaikan untuk kehamilan, serta tetap terjangkau secara harga.

Jika kamu sedang mencari legging hamil terbaik yang nyaman, lentur, dan tetap ekonomis, kamu berada di tempat yang tepat! 

Pada artikel kali ini, kami akan membahas secara lengkap rekomendasi legging ibu hamil paling nyaman, dengan desain modis dan harga bersahabat.

1. Momiasi - Celana Legging Ibu Hamil Leging Wanita Bumil Maternity Legging Jumbo Premium

Momiasi - Celana Legging Ibu Hamil Leging Wanita Bumil Maternity Legging Jumbo Premium
Momiasi - Celana Legging Ibu Hamil Leging Wanita Bumil Maternity Legging Jumbo Premium (shopee.id)

Momiasi Maternity Legging adalah celana legging khusus ibu hamil yang dirancang dengan waistband eksklusif untuk menopang perut secara optimal. 

2 dari 4 halaman

Legging ini membantu mengurangi tekanan di punggung dan panggul, memberikan kenyamanan ekstra selama masa kehamilan. 

Dilengkapi dengan pengait pengatur ukuran, legging ini bisa disesuaikan sesuai perkembangan perut ibu.

Terbuat dari bahan Spandex Livina yang super lembut, elastis, dan sejuk saat dipakai, legging ini tidak mudah melar meski dipakai sejak hamil muda, hamil besar, hingga masa nifas. 

 

Momiasi - Celana Legging Ibu Hamil Leging Wanita Bumil Maternity Legging Jumbo Premium
Momiasi - Celana Legging Ibu Hamil Leging Wanita Bumil Maternity Legging Jumbo Premium

 

Desainnya slim dan stylish, memberikan efek kaki tampak lebih jenjang dan tubuh tetap ramping.

Dilengkapi karet pinggang tambahan yang tidak menekan perut, Momiasi Legging nyaman dipakai sepanjang hari.

Tersedia dalam ukuran L hingga XXL (untuk berat badan hingga 90 kg) dan 6 warna menarik: Hitam, Navy, Mocca, Light Grey, dan Dark Grey. Harga mulai dari Rp89.000 – Rp120.000.

2. Mamibelle Lexa Celana Legging Ibu Hamil Spandex Rayon Premium

Mamibelle Lexa Celana Legging Ibu Hamil Spandex Rayon Premium
Mamibelle Lexa Celana Legging Ibu Hamil Spandex Rayon Premium (shopee.id)

Mamibelle Lexa adalah legging hamil premium yang dirancang untuk memberikan kenyamanan maksimal bagi ibu hamil hingga usia kehamilan 9 bulan. 

3 dari 4 halaman

Terbuat dari bahan spandex rayon premium yang super lembut, adem, dan melar hingga 20 cm, legging ini menjamin bumil tetap nyaman dan bebas bergerak tanpa rasa begah.

Keunggulan utama legging ini adalah adjustable belt—tali pinggang elastis yang bisa disesuaikan dengan ukuran perut, baik saat hamil maupun pasca melahirkan. 

Multifungsi dan fleksibel, legging ini tetap bisa digunakan setelah melahirkan karena bagian pinggang bisa diserut kembali.

 

Mamibelle Lexa Celana Legging Ibu Hamil Spandex Rayon Premium
Mamibelle Lexa Celana Legging Ibu Hamil Spandex Rayon Premium

 

Tersedia dalam 2 ukuran praktis, yaitu size M (fit L) dan L (fit XL) dan dilengkapi 6 pilihan warna elegan: Black, Grey, Navy, Khaki, White, dan Mocca.

Dengan harga hanya Rp100.000-an, Mamibelle Lexa adalah pilihan sempurna untuk bumil yang ingin tampil stylish dan nyaman sepanjang kehamilan.

3. Legging Hamil Premium | Active-wear Maternity Legging Mama's Choice

Legging Hamil Premium | Active-wear Maternity Legging Mama's Choice
Legging Hamil Premium | Active-wear Maternity Legging Mama's Choice (shopee.id)

Mama's Choice Active-Wear Maternity Legging adalah celana legging hamil yang dirancang khusus untuk menunjang kenyamananmu selama masa kehamilan hingga masa nifas. 

Dibuat dari bahan berkualitas tinggi, yaitu 93 persen cotton dan 7 persen spandex, legging ini terasa lebih tebal, tidak menerawang, serta memiliki efek sejuk saat dikenakan.

4 dari 4 halaman

Didesain dengan waistband yang bisa disesuaikan, legging ini fleksibel dipakai sejak trimester pertama hingga setelah melahirkan. Bahannya elastis namun tetap awet, sehingga tidak mudah melar meskipun sering digunakan.

Baca juga: 5 Rekomendasi Celana Dalam Maternity yang Nyaman dan Tidak Gatal untuk Ibu Hamil

Ditambah lagi, modelnya yang slimming effect membantu menciptakan kesan kaki yang ramping dan jenjang.

Cocok dipakai untuk aktivitas harian, jalan santai, hingga olahraga ringan.
Tersedia dalam warna Black dan Dark Grey, dengan ukuran S/M, L/XL, dan free size khusus warna Dark Grey.
Harga ramah di kantong, mulai dari Rp120.000-an.

4. Coconi Maternal Activewear Maternity Legging | Celana Legging Hamil

Coconi Maternal Activewear Maternity Legging | Celana Legging Hamil
Coconi Maternal Activewear Maternity Legging | Celana Legging Hamil (shopee.id)

Coconi Activewear Maternity Legging adalah pilihan ideal untuk para ibu hamil yang mengutamakan kenyamanan sekaligus tampil stylish. 

Dirancang dengan waistband yang menyokong perut dengan sempurna, legging ini membantu mengurangi rasa tidak nyaman pada punggung dan perut saat hamil.

Terbuat dari kombinasi bahan 92,6 persen polyamide fiber dan 7,4% spandex, celana ini memiliki tekstur yang lembut, adem, dan elastis, namun tetap tebal sehingga tidak menerawang. 

Bahannya juga tidak mudah melar, membuatnya tahan lama dipakai dari trimester awal kehamilan hingga masa nifas.

 

Coconi Maternal Activewear Maternity Legging | Celana Legging Hamil
Coconi Maternal Activewear Maternity Legging | Celana Legging Hamil

 

Dilengkapi dengan karet pinggang yang tidak menekan, legging ini tetap nyaman digunakan dalam waktu lama. 

Desainnya yang slim fit membuat tampilan kaki tampak lebih ramping dan jenjang.

Tersedia dalam warna netral: Black dan Dark Grey, serta ukuran S hingga 3XL, cocok untuk berbagai bentuk tubuh ibu hamil.

Kamu bisa membelinya dengan harga Rp100.000-an.

5. TALLY LG 8878 Legging Hamil Celana Panjang Hamil Bahan Katun Bambu Maternity

TALLY LG 8878 Legging Hamil Celana Panjang Hamil Bahan Katun Bambu Maternity
TALLY LG 8878 Legging Hamil Celana Panjang Hamil Bahan Katun Bambu Maternity (shopee.id)

Legging Hamil Highwaist ini dirancang khusus untuk mendukung kenyamanan ibu hamil dari usia kehamilan 0 hingga 9 bulan. 

Terbuat dari bahan cotton premium yang super stretch, legging ini terasa lembut, adem, dan elastis mengikuti perubahan bentuk tubuh selama masa kehamilan. 

Model highwaist-nya membantu menyokong perut tanpa menekan, memberikan kenyamanan ekstra saat beraktivitas. 

Hadir dalam free size dengan lingkar pinggang 82 cm (dapat melar hingga 166 cm) dan panjang 95 cm.

Baca juga: 4 Rekomendasi Korset untuk Ibu Hamil, Nyaman dan Aman Dipakai Saat Beraktivitas

Tersedia dalam empat warna netral yang elegan: Navy, Abu Tua, Hitam, dan Abu Muda, dengan harga mulai Rp70.000–Rp104.999.

Itulah beberapa rekomendasi legging hamil yang bisa jadi pilihanmu menemani aktivitas semasa hamil.

 

TALLY LG 8878 Legging Hamil Celana Panjang Hamil Bahan Katun Bambu Maternity
TALLY LG 8878 Legging Hamil Celana Panjang Hamil Bahan Katun Bambu Maternity

 

Kalau kamu tertarik, kamu bisa klik link di artikel ini untuk pembeliannya.

*Harga sewaktu-waktu bisa berubah. Harga yang tercantum adalah harga pada 7 Juli 2025.

Cek Artikel dan Berita lainnya di

Google News

(Cynthiap/Tribunshopping.com)

Selanjutnya

Artikel Rekomendasi

Artikel Terkait

5 Rekomendasi Celana Dalam Maternity yang Nyaman dan Tidak Gatal untuk Ibu Hamil

5 Rekomendasi Celana Dalam Maternity yang Nyaman dan Tidak Gatal untuk Ibu Hamil

Agar nyaman saat hamil dan tidak menyebabkan gatal di perut, ini rekomendasi celana dalam maternity untuk ibu hamil.

Artikel Populer

4 Rekomendasi Sepatu Brand Cekhas, Punya Look Vintage dan Berkelas

4 Rekomendasi Sepatu Brand Cekhas, Punya Look Vintage dan Berkelas

Sepatu berkualitas adalah investasi jangka panjang. Cekhas hadir sebagai brand lokal dengan desain unik, awet, dan harga terjangkau.

4 Review Produk Ecoprint dari Sari Craft Mulai dari Pouch sampai Sepatu dengan Kualitas Terbaik

4 Review Produk Ecoprint dari Sari Craft Mulai dari Pouch sampai Sepatu dengan Kualitas Terbaik

Miliki produk terbaik dari Sari Craft, UMKM Ecoprint yang kualitasnya terbaik. Ini brbagai review produk yang dihasilkan oleh Sari Craft.

Kinarya Craft dan Malessa Fashion Craft: UMKM Lokal Menyulap Barang Sisa Jadi Produk Bernilai Jual

Kinarya Craft dan Malessa Fashion Craft: UMKM Lokal Menyulap Barang Sisa Jadi Produk Bernilai Jual

Kinarya Craft & Malessa Fashion Craft buktikan UMKM kreatif bisa ubah kain perca jadi produk bernilai tinggi, fungsional, dan penuh estetika.

4 Rekomendasi Tas Tenun dari UMKM yang Ada di Cenderaloka: Limited Edition dan Fashionable

4 Rekomendasi Tas Tenun dari UMKM yang Ada di Cenderaloka: Limited Edition dan Fashionable

Lengkapi koleksi tasmu dengan salah satu produk tas tenun dari UMKM yang ada di Cenderaloka dengan model fashionable dan limited edition.

4 Review Produk Kerajinan Rajut dari Griya Sae Craft, UMKM di Cenderaloka yang Cocok untuk Hadiah

4 Review Produk Kerajinan Rajut dari Griya Sae Craft, UMKM di Cenderaloka yang Cocok untuk Hadiah

Jadikan produk rajut dari Griya Sae Craft menjadi pilihanmu untuk memberi hadiah pada orang terdekat. Ini review produk rajutnya.