zoom-inlihat foto
4 Rekomendasi Parfum Pria Cocok untuk Kencan Valentine, Buat Wangi Jadi Memori Abadi
Shopee.id
Parfum wangi mempesona di hari Valentine jadi kesempatan buat kenangan bersama pasangan (shopee.id) 

TRIBUNSHOPPING.COM - Saat momen Valentine, para gentlemen umumnya fokus mempersiapkan rencana kencan, outfit yang akan digunakan, serta salah satu hal terpenting lainnya adalah wewangian yang mampu tinggalkan kenangan bersama pasangan.

Memilih parfum yang tepat dapat memperkuat kepribadian dan karakter penggunanya, serta dapat mendukung menciptakan suasana yang diharapkan.

Maka dari itu, para pria wajib mempelajari dan mengetahui parfum sesuai kebutuhan dan kepribadian mereka.

Jika kamu sedang kebingungan mencari pilihan parfum yang tepat untuk digunakan saat kencan di hari kasih sayang, simak artikel berikut hingga tuntas.

Berikut empat rekomendasi parfum pria dengan aroma maskulin yang buat tak kalah wangi dari pasanganmu, siap buat kekasih terpesona sepanjang kencan!

  1. Lilith and Eve Night Demon Eau De Parfum 

Lilith and Eve Night Demon Eau De Parfum bisa jadi andalan wewangian bak brand high-end
Lilith and Eve Night Demon Eau De Parfum bisa jadi andalan wewangian bak brand high-end (shopee.id)

Pilihan parfum pertama yang bisa kamu coba adalah Night Demon Eau De Parfum dari Lilith and Eve.

Parfum yang memiliki karakter aroma bak parfum branded atau high-end ini memiliki notes powdery, balsamic, dan herbaceous membuat produk ini super musky tapi juga meninggalkan kesan sensual yang romantis.

Tak hanya itu, parfum ini membuat pemakainya memiliki kesan classy yang mahal.

Memiliki konsentrasi parfum sekitar 15 sampai 20 persen, wanginya parfum ini akan bertahan cukup lama kurang lebih 4-5 jam.

2 dari 4 halaman

Disertai dengan partikel gliter super kecil yang mampu memberikan efek glowing.

Kamu bisa menemukan Lilith and Eve Night Demon Eau De Parfum di berbagai platform e-commerce dengan kisaran harga di bawah Rp80.000.

 

Lilith and Eve Night Demon Eau De Parfum 
Lilith and Eve Night Demon Eau De Parfum 

2. Myra SCANDAL Extrait de Perfume

Myra SCANDAL Extrait de Perfume cocok bagi kamu yang mencari parfum maskulin yang memikat
Myra SCANDAL Extrait de Perfume cocok bagi kamu yang mencari parfum maskulin yang memikat (shopee.id)

Rekomendasi produk parfum kedua ada Myra SCANDAL Extrait de Perfume.

Aroma pertama kali yang muncul saat parfum disemprotkan ke kulit adalah aroma madu, peach, dan blood orange, yang lama kelamaan mulai menghilang dan beralih ke aroma dry wood, praline, dan melati putih, hingga pada sentuhan akhirnya kamu akan menghirup wangi patchouli, powdery, musk, dan gourmand accord setelah middle notes mulai menghilang.

Parfum jenis Extrait de Perfume ini umumnya dapat bertahan lama hingga 8-12 jam dengan jarak aroma dapat tercium pada 1,5 meter.

Bagi kamu yang tengah mencari parfum untuk momen Valentine dengan karakteristik maskulin yang sensual, Myra SCANDAL Extrait de Perfume bisa jadi pilihan terbaik untuk kencan malammu.

Myra SCANDAL Extrait de Perfume tersedia dalam dua variasi ukuran yakni 30ml dan 50ml dan dapat ditemukan di berbagai kanal pasar online dengan harga di bawah Rp150.000.

 

Myra SCANDAL Extrait de Perfume - 50ml
Myra SCANDAL Extrait de Perfume - 50ml

Baca juga: 5 Rekomendai Parfum Pria Aroma Sensual yang Punya Wangi Tahan Lama, Bikin Wanita Jatuh Cinta

3 dari 4 halaman

3. HMNS Unpatched Eau De Perfume

HMNS Unpatched Eau De parfum hadir dengan wangi maskulin mahal berkesan classy
HMNS Unpatched Eau De parfum hadir dengan wangi maskulin mahal berkesan classy (tokopedia.com)

Rekomendasi produk parfum pria ketiga yang wajib kamu coba adalah HMNS Unpatched Eau De Perfume.

Salah satu brand yang tak perlu diragukan lagi kualitas parfum mereka ini menghadirkan parfum premium yang dibuat menggunakan modern science dan seni wewangian menjadi satu mahakarya, HMNS Unpatched Eau De Perfume.

Kali pertama kamu menyemprotkan produk, kamu akan mehirup aroma kehangatan vanilla Madagascar,  jasmine sambac, dan chocolate diikuti dengan heart notes beraroma Akigalawood, caramel, dan wangi mawar, kemudian diakhiri dengan sentuhan wangi toanka bean Brazil, amber, dan sentuhan musky.

Parfum satu ini cocok untuk kamu penyuka aroma manis maskulis namun juga musky dan berkesan romantis.

Tersedia dalam ukuran 100ml, produk ini memiliki ketahanan hingga 4-6 jam, yang mana terhitung tahan lama untuk berkencan.

Kamu bisa menemukan HMNS Unpatched Eau De Perfume di pasar online dengan harga di bawah Rp400.000.

 

HMNS Unpatched Eau De parfum 
HMNS Unpatched Eau De parfum 

4. SAFF & Co. LOUI Extrait de Perfume

SAFF & Co. LOUI Extrait de Parfum bisa jadi andalan para pria penyuka aroma manis dan segar yang romantis
SAFF & Co. LOUI Extrait de Parfum bisa jadi andalan para pria penyuka aroma manis dan segar yang romantis (tokopedia.com)

Pilihan parfum keempat yang mungkin akan kamu pertimbangkan untuk kamu gunakan di hari Valentine adalah SAFF & Co. LOUI Extrait de Parfum.

4 dari 4 halaman

LOUI hadir dengan keunikan karakternya yang sangat segar bak kisah cinta di taman bunga, sangat pas bagi pria romantis yang ditakdirkan lahir untuk romansa klasik bagai mimpi.

Aroma verbena, daun violet, dan aldehyde akan terhirup mulai semprotan pertama, diikuti dengan bunga mawar, peony, dan muguet pada heart notesnya, serta diakhiri dengan sentuhan musk dan cedarwood.

SAFF & Co. LOUI Extrait de Parfum cocok bagi kamu yang ingin meninggalkan kesan manis, fresh, tropical yang romantis saat bersama kekasih.

Tersedia dalam ukuran 30ml, SAFF & Co. LOUI Extrait de Parfum mampu bertahan hingga 6 jam pemakaian 

Kamu bisa menemukan SAFF & Co. LOUI Extrait de Parfum di berbagai kanal e-commerce dengan harga di kisaran Rp180.000.

 

SAFF & Co. Extrait de Parfum - LOUI
SAFF & Co. Extrait de Parfum - LOUI

Baca juga: Review Ai Milovat Fine Eau de Parfum, Parfum Pria Sensual yang Sempurna

Itulah tadi empat pilihan parfum pria yang bisa kamu pilih untuk membuatmu wangi sepanjang kencan di hari Valentine.

Pilih sesuai preferensi dan karaktermu, pastikan wangimu buat momen tak terlupakan bersama pasangan.

Harga yang tertera pada artikel dicantumkan saat artikel dibuat, pastikan untuk melakukan double check sebelum membeli produk.

Have you found your Valentine yet?

(Angelica Adelwies/Tribunshopping.com)

Selanjutnya

Artikel Rekomendasi

Artikel Terkait

Review Lengkap Herborist Body Lotion Zaitun: Melembapkan, Menenangkan, dan Harga Terjangkau

Review Lengkap Herborist Body Lotion Zaitun: Melembapkan, Menenangkan, dan Harga Terjangkau

Mengusung kandungan utama minyak zaitun atau olive oil, lotion ini menjanjikan kelembapan mendalam.

Review Lengkap Hada Labo Gokujyun Lotion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Hada Labo Gokujyun Lotion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Hada Labo Gokujyun Lotion punya formula yang sederhana namun efektif serta kemampuannya untuk memberikan kelembapan mendalam

5 Rekomendasi Body Lotion Merek Lokal di Bawah 200 Ribu yang Wangi Tahan Lama

5 Rekomendasi Body Lotion Merek Lokal di Bawah 200 Ribu yang Wangi Tahan Lama

Pemakaian body lotion secara rutin tentu akan memberikan banyak manfaat untuk kulit badan, mulai dari melembapkan, dan mencerahkan.

5 Rekomendasi Parfum Aroma Teh Menyegarkan Mulai 50 Ribuan yang Awet

5 Rekomendasi Parfum Aroma Teh Menyegarkan Mulai 50 Ribuan yang Awet

Beberapa merek parfum dengan aroma teh memiliki keunikan masing-masing dan bahkan bisa dipakai pria maupun wanita atau unisex.

Review Lengkap Secret Garden Body Lotion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Secret Garden Body Lotion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Secret Garden juga dikenal memiliki beberapa varian signature seperti Balinese Oryza, Bali Frangipani, hingga Green Tea

Review Lengkap Grace and Glow Bright and Glow Body Serum: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Grace and Glow Bright and Glow Body Serum: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Grace and Glow Bright and Glow Body Serum hadir sebagai solusi inovatif untuk kamu yang mendambakan kulit tubuh cerah bercahaya

Review KOJIE-SAN Body Lotion UV Protection With Kojic Acid: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review KOJIE-SAN Body Lotion UV Protection With Kojic Acid: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

KOJIE-SAN Body Lotion UV Protection With Kojic Acid efektif untuk membantu menyamarkan bekas jerawat tubuh.

Review Lengkap AVEENO Skin Relief Moisturizing Lotion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap AVEENO Skin Relief Moisturizing Lotion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Salah satu produk yang paling sering direkomendasikan oleh dermatolog dan beauty reviewer adalah Aveeno Skin Relief Moisturizing Lotion

Review Lengkap Natur-E White Hand & Body Serum: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Natur-E White Hand & Body Serum: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Natur-E White Hand & Body Serum iformulasikan dengan instant tone-up effect, lotion serum ini dapat membuat kulit cerah setelah satu kali pemakaian.

7 Rekomendasi Hand Body Lotion Lokal yang Bikin Cerah

7 Rekomendasi Hand Body Lotion Lokal yang Bikin Cerah

Formula hand body lotion membantu untuk memberikan kelembapan dan mencegah kering dan kusam, membantu mencerahkan agar warna kulit merata.

Artikel Populer

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Dapat rating bagus, simak spesifikasi Air Purifier atau pembersih udara MiTO PUR10: Dilengkapi harga terbaru 2025, kelebihan hingga kekurangannya.

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Lagi diskon hingga 75 persen, berikut harga terbaru 2025 Kulkas Mini Midea MDRD86FGG50ID 50L, dilengkapi spesifikasi, kelebihan hingga kekurangan.

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

Jual produk murah dan lengkap serta punya rating bagus pada tahun 2025, berikut 5 toko elektronik rumah tangga di Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut).

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Ternyata kelebihan dari Tumbler TUKU 350 ml menjaga minuman panas tetap hangat dan minuman dingin tetap segar lebih lama.

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Hadiah mewah dan bermanfaat? Pilih teknologi canggih Dyson: hair care, vacuum nirkabel, hingga air purifier untuk upgrade hidup sehari-hari.

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Berikut ini adalah sejumlah tips yang bisa kamu ikuti agar nasi tidak menguning dan kering saat dihangatkan di magic com/digital rice cooker.

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Multifungsi, hemat listrik, dan praktis, berikut daftar kulkas mini yang harganya Rp 1 jutaan sehingga cocok untuk ditaruh di kamar kos.