zoom-inlihat foto
Cara Menjaga Kulkas Tetap Awet: Pahami Penempatan, Pentingnya Jarak dan Posisi Kompresor
pexels.com/Denys Gromov
Cara menempatkan kulkas yang benar 

TRIBUNSHOPPING.COM - Kulkas menjadi kebutuhan penting bagi keluarga untuk menyimpan berbagai bahan makanan seperti buah, sayur, daging, dan camilan.

Sebagai salah satu peralatan rumah tangga yang wajib dimiliki, kulkas memerlukan perawatan khusus agar lebih tahan lama.

Salah satu perawatan yang disarankan oleh produsen adalah memastikan jarak kulkas dari dinding tidak terlalu rapat, idealnya sekitar 10 hingga 15 cm.

Ternyata, anjuran ini memiliki tujuan penting untuk memperpanjang usia kulkas.

Peran Kompresor pada Kulkas

Ilustrasi wanita sedang menata isi kulkas.
Ilustrasi wanita sedang menata isi kulkas. (kompas.com)

Kompresor adalah komponen utama di setiap kulkas yang berperan dalam menjalankan mesin.

Karena bekerja terus-menerus, kompresor menghasilkan panas yang perlu dibuang dari kulkas.

Pengaruh Posisi Kompresor pada Penempatan Kulkas

Pada kulkas konvensional, kompresor biasanya terletak di sisi kanan, kiri, dan belakang kulkas.

Oleh karena itu, kulkas tidak boleh ditempatkan terlalu dekat dengan dinding atau benda-benda di sekitarnya, karena panas dari kompresor perlu ruang untuk keluar.

2 dari 2 halaman

Jika tidak, panas tersebut bisa kembali ke kompresor dan menimbulkan kelebihan panas, yang berpotensi menimbulkan kerusakan atau bahkan ledakan.

POLYTRON Kulkas 2 Pintu Beauty Steel 220 liter PRB 237LB
POLYTRON Kulkas 2 Pintu Beauty Steel 220 liter PRB 237LB

Baca juga: Kelebihan dan Kekurangan Kulkas Inverter, Ketahui Sebelum Membeli, Benarkah Lebih Efisien Digunakan?

Energi panas di kulkas

Ilustrasi cek kompresor, komponen yang bisa dibilang menjadi jantung pada kulkas
Ilustrasi cek kompresor, komponen yang bisa dibilang menjadi jantung pada kulkas (storables.com)

Jika tidak dikeluarkan, energi panas ini akan berbalik ke kompresor dan menekannya hingga mengakibatkan terjadinya kelebihan energi yang bias menyebabkan ledakan.

Pada lemari es biasa, kompresor terletak di sepanjang sisi kanan, kiri, dan belakang lemari es.

Ini menyebabkan lemari es tidak boleh diletakkan menempel pada dinding, lemari, atau benda-benda di sekitarnya.

Hal ini membuat kita harus menyediakan suatu ruang lebih untuk tempat keluarnya energi panas yang dihasilkan oleh kompresor tadi.

Kamu juga harus memilih-milih tempat dengan cermat untuk meletakkan lemari es, agar tidak terganggu dan mengganggu sekitarnya.

POLYTRON Belleza Kulkas 2 Pintu PRW 23MOB
POLYTRON Belleza Kulkas 2 Pintu PRW 23MOB

Namun kini sudah ada suatu inovasi baru untuk kompresor, yaitu kompresor yang diletakkan di bagian bawah lemari es.

Kompresor ini juga dilengkapi dengan kipas yang akan membuat energi panas dikeluarkan oleh kompresor lewat bagian bawah lemari es.

Letak kompresor yang ada di bagian bawah ini membuat lemari es tak perlu lagi harus berjarak dari dinding di bagian kanan, kiri, dan belakangnya. (*)

Selanjutnya

Artikel Rekomendasi

Artikel Terkait

Kelebihan dan Kekurangan Kulkas Inverter, Ketahui Sebelum Membeli, Benarkah Lebih Efisien Digunakan?

Kelebihan dan Kekurangan Kulkas Inverter, Ketahui Sebelum Membeli, Benarkah Lebih Efisien Digunakan?

Kulkas berteknologi inverter punya kelebihan dan kekurangan yang wajib kamu tahu sebelum membelinya, termasuk desain dan suku cadangnya.

Artikel Populer

Review Lengkap MiTO Air Purifier PUR30: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap MiTO Air Purifier PUR30: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Punya rating sempurna, berikut spesifikasi MiTO Air Purifier PUR30, dilengkapi harga terbaru 2025, cara penggunaan, kelebihan hingga kekurangan.

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Jambi

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Jambi

Jual produk murah dan lengkap serta punya rating bagus pada tahun 2025, berikut 5 toko elektronik rumah tangga recommended di Kota Jambi, Jambi.

Review Lengkap SAKA Te Anue: Parfum Kopi Vanilla Unisex dengan Aroma yang Hangat dan Elegan

Review Lengkap SAKA Te Anue: Parfum Kopi Vanilla Unisex dengan Aroma yang Hangat dan Elegan

Parfum ini diklaim sebagai eau de parfum (EDP) dengan aroma yang didominasi kopi dan vanilla, memberikan kesan classy, seksi, dan prestisius

Daftar Harga Wajan Stainless Steel Under 100 Ribu: Masak Tanpa Drama Lengket

Daftar Harga Wajan Stainless Steel Under 100 Ribu: Masak Tanpa Drama Lengket

Ada yang lagi diskon, berikut daftar wajan bermaterial baja tahan karat atau stainless steel anti lengket yang harganya di bawah Rp 100 ribu.

Tips Memilih Jenis Lampu sesuai Ruangan Rumah agar Hemat Listrik

Tips Memilih Jenis Lampu sesuai Ruangan Rumah agar Hemat Listrik

Agar bisa efisiensi energi dan hemat listrik, berikut sejumlah tips yang bisa kamu terapkan dalam memasang lampu sesuai dengan jenis ruangan rumah.

20 Daftar Sunscreen Badan yang Bagus Dipakai ke Pantai

20 Daftar Sunscreen Badan yang Bagus Dipakai ke Pantai

sunscreen badan juga membantu memberikan kelembapan pada kulit sehingga tidak mudah dehidrasi, apalagi saat ke pantai dengan udara yang berangin.