zoom-inlihat foto
7 Rekomendasi Shampo Penghitam Rambut Kualitas Terbaik, Bisa Menjadi Pilihan Tepat Untukmu
kompas.com
7 Rekomendasi Shampo Penghitam Rambut yang Bisa Menjadi Pilihan Tepat Untukmu 

TRIBUNSHOPPING.COM - Rambut kamu terlihat kusam dan kurang berkilau?

Rambut yang kusam membuat penampilanmu tidak percaya diri.

Oleh sebab itulah penting untuk memilih produk perawatan rambut yang mempunyai formula untuk menghitamkan.

Salah satu produk perawatan rambut yang umum digunakan dan tidak bisa dilewatkan adalah sampo.

Dapatkan sampo yang ampuh untuk mengembalikan warna hitam alami dengan klik di sini.

Dengan menggunakan sampo ini kamu bisa mendapatkan warna rambut hitam dan berkilau.

Berikut Tribunshopping.com akan memberikan 7 rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik:

1. Rejoice Shampoo Shiny Black

Rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik yang pertama ada dari Rejoice Shampoo Shiny Black.

Salah satu varian shampoo Rejoice yang memanfaatkan kebaikan alami aloe vera atau lebih dikenal dengan lidah buaya.

2 dari 4 halaman

Rejoice tidak ragu mengambil manfaat alami lidah buaya karena tumbuhan tebal berduri ini sudah dipercaya khasiatnya sejak ribuan tahun.

Kandungan lebih dari 20 mineral yang ada dalam daunnya mampu merawat warna hitam rambut dan senantiasa menjadikannya lembut alami.

Kamu bisa mendapatkan shampo ini dengan harga Rp 49.400.

2. Cultusia Coloring Shampoo Original Black

Cultusia Coloring Shampoo Original Black 160 ml.
Cultusia Coloring Shampoo Original Black 160 ml. (shopee.co.id)

Rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik selanjutnya ada dari Cultusia Coloring Shampoo Original Black.

Sampo satu ini memiliki kandungan minyak zaitun dan extrak jahe untuk menutup uban.

Baca juga: 5 Koleksi Sampo dari SARIAYU Martha Tilaar, Bisa Kamu Sesuaikan dengan Kebutuhanmu

Tidak mengandung amonia, penggunaannya juga sangat mudah, seperti menggunakan sampo biasa.

Kamu hanya perlu mendiamkannya selama 10 menit, rambut langsung hitam berkilau.

Beli Cultusia Coloring Shampoo Original Black yang dibanderol dengan harga Rp 60.000.

3. PANTENE Shampoo Glow Black

PANTENE Shampoo Glow Black 290 ml.
PANTENE Shampoo Glow Black 290 ml. (shopee.co.id)
3 dari 4 halaman

Rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik ada dari PANTENE Shampoo Glow Black.

Sampo ini mengandung Pro-V formula dengan Black Essence dan Penangkal Kerusakan Keratin.

Formulanya dapat meningkatkan kemampuan alami rambut untuk menjaga protein penting pada setiap kali keramas.

Menutrisi rambut dan membantu memperbaiki rambut yang menunjukan tanda kerusakan dini.

Bukan hanya itu saja, juga dapat mengembalikan rambut kusam ke kilau alaminya.

Kamu bisa membeli PANTENE Shampoo Glow Black dengan harga Rp 54.900, di marketplace langganan kamu.

PANTENE Shampoo Glow Black 290 ml.
PANTENE Shampoo Glow Black 290 ml.

4. SUNSILK Shampoo Black Shine

SUNSILK Shampoo Black Shine 160 ml.
SUNSILK Shampoo Black Shine 160 ml. (shopee.co.id)

Rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik berikutnya dari SUNSILK Shampoo Black Shine.

Sampo ini memiliki kandungan urang aring dan oil yang dikenal mampu meningkatkan kilau hitam pada rambut kusam.

Memiliki kandungan collagen yang mampu melembapkan dan menguatkan rambut.

Baca juga: 4 Rekomendasi Sampo untuk Menghilangkan Kutu Rambut, Manjur Membasmi Hingga Telurnya

4 dari 4 halaman

Bukan hanya itu saja, ada kandungan vitamin C dari jeruk nipis yang memiliki efek menyegarkan dan melembutkan rambut kusut.

Dapatkan SUNSILK Shampoo Black Shine yang dibanderol dengan harga Rp 26.600, di toko online kesayangan kamu.

SUNSILK Shampoo Black Shine 160 ml.
SUNSILK Shampoo Black Shine 160 ml.

5. emeron Shampoo Black & Shine

emeron Shampoo Black & Shine 170 ml.
emeron Shampoo Black & Shine 170 ml. (shopee.co.id)

Rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik selanjutnya ada dari emeron Shampoo Black & Shine.

Produk pembersih rambut ini sudah disempurnakan dengan teknologi Jepang.

Mengandung Active Provit Amino dan diperkaya oleh Urang Aring.

Menutrisi rambut dari akar hingga tiap helainya dan membuat warnanya hitam natural.

Kamu bisa membawa pulang emeron Shampoo Black & Shine yang dibanderol dengan harga Rp 19.100, cukup dengan klik link yang ada di bawah ini.

emeron Shampoo Black & Shine 170 ml.
emeron Shampoo Black & Shine 170 ml.

6. O Naomi Black Sesame Ginger Shampoo

O Naomi Black Sesame Ginger Shampoo 200 ml.
O Naomi Black Sesame Ginger Shampoo 200 ml. (shopee.co.id)

Rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik selanjutnya ada dari O Naomi Black Sesame Ginger Shampoo.

Mengandung Black Sesame (Biji Wijen) dan Ginger (Jahe) yang efektif untuk membantu menjaga rambut tetap sehat berkilau serta merawat kekuatan akar rambut.

Formulanya diproduksi dengan menggunakan Nanotechnology yang menghasilkan partikel kecil, halus, dan mudah diserap oleh rambut.

Baca juga: 5 Rekomendasi Sampo dengan Kandungan Aloe Vera, Bantu Kurangi Kerontokan dan Lebatkan Rambut

Rambut menjadi lebih sehat, hitam berkilau, tebal, dan kuat.

Bukan hanya itu saja, sampo ini juga cocok digunakan untuk semua jenis rambut normal ataupun kering dan rusak.

Beli O Naomi Black Sesame Ginger Shampoo dengan harga Rp 43.700 di marketplace kesayangan kamu.

O Naomi Black Sesame Ginger Shampoo 200 ml.
O Naomi Black Sesame Ginger Shampoo 200 ml.

7. CINDYNAL Shampoo Black Herbal Natural Polygonum

Rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik yang terakhir dari CINDYNAL Shampoo Black Herbal Natural Polygonum.

Membantu memperkuat dan menutrisi rambut dan akar rambut. Diperkaya dengan ekstrak Polygonum multiflorum.

Membantu memberikan warna rambut yang lebih gelap dengan tampilan halus dan berkilau.

Mengisi kelembapan rambut Perawatan rambut.

Shampo ini dibanderol dengan harga Rp 20.000.

Itulah 7 rekomendasi shampo penghitam rambut kualitas terbaik.

Selamat berbelanja.

Nama Produk Keunggulan Harga
Rejoice Shampoo Shiny Black Kandungan lebih dari 20 mineral yang ada dalam daunnya mampu merawat warna hitam rambut dan senantiasa menjadikannya lembut alami. Rp 49.400
Cultusia Coloring Shampoo Original Black Memiliki kandungan minyak zaitun dan extrak jahe untuk menutup uban. Rp 60.000
PANTENE Shampoo Glow Black Mengandung Pro-V formula dengan Black Essence dan Penangkal Kerusakan Keratin. Rp 54.900
SUNSILK Shampoo Black Shine Memiliki kandungan urang aring dan oil yang dikenal mampu meningkatkan kilau hitam pada rambut kusam. Rp 26.600
emeron Shampoo Black & Shine Mengandung Active Provit Amino dan diperkaya oleh Urang Aring. Rp 19.100
O Naomi Black Sesame Ginger Shampoo Mengandung Black Sesame (Biji Wijen) dan Ginger (Jahe) yang efektif untuk membantu menjaga rambut tetap sehat berkilau serta merawat kekuatan akar rambut. Rp 43.700
CINDYNAL Shampoo Black Herbal Natural Polygonum Membantu memberikan warna rambut yang lebih gelap dengan tampilan halus dan berkilau. Rp 20.000

 

(AZIZAH/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Rekomendasi

Artikel Terkait

5 Rekomendasi Shampoo Pencegah Ketombe Mulai 50 Ribuan

5 Rekomendasi Shampoo Pencegah Ketombe Mulai 50 Ribuan

Penyebab ketombe ini terjadi akibat pertumbuhan sel kulit mati di kepala lebih cepat dibandingkan dengan pembentukan sel kulit baru.

5 Rekomendasi Toner Rambut di Bawah 100 Ribu untuk Mencegah Rambut Rontok

5 Rekomendasi Toner Rambut di Bawah 100 Ribu untuk Mencegah Rambut Rontok

Salah satu produk perawatan rambut rontok yang bisa menjadi pilihan terbaik untukmu ada dari hair tonic.

20 Daftar Harga Serum Rambut BPOM untuk Cegah Kebotakan

20 Daftar Harga Serum Rambut BPOM untuk Cegah Kebotakan

Hair serum membantu menumbuhkan rambut tipis jika digunakan secara rutin, rambut menjadi lebih kuat dan bebas rontok.

Cara Merawat Rambut Berwarna agar Tahan Lama dan Tetap Sehat

Cara Merawat Rambut Berwarna agar Tahan Lama dan Tetap Sehat

Rambut berwarna membutuhkan rutinitas perawatan ekstra yang berfokus pada penguncian warna dan pemulihan kelembapan.

Review Lengkap Shampoo Selsun Kemasan Pink: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Shampoo Selsun Kemasan Pink: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Selsun 7 Flowers Premium Dandruff Shampoo bisa menjadi salah satu produk untuk hilangkan ketombe ringan dengan aroma 7 bunga yang menyegarkan.

30 Daftar Masker Rambut yang Bikin Rambut Lembut dan Wangi Tahan Lama

30 Daftar Masker Rambut yang Bikin Rambut Lembut dan Wangi Tahan Lama

Untuk mendapatkan rambut yang lembut dan wangi tahan lama, kamu bisa gunakan masker rambut secara rutin, berikut rekomendasi produknya.

Review Lengkap Shampoo Selsun Kemasan Kuning: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Shampoo Selsun Kemasan Kuning: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Selsun Yellow Double Impact Treatment kemasan kuning efektif membantu mengatasi masalah ketombe berat di kulit kepala.

Review Lengkap Shampoo Selsun Kemasan Hijau: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Shampoo Selsun Kemasan Hijau: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Selsun 7 Herbal Shampoo bisa menjadi shampoo pilihan terbaik untuk mengatasi masalah ketombe ringan, gunakan secara rutin setiap keramas.

Review Lengkap Shampoo Selsun Kemasan Biru: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Shampoo Selsun Kemasan Biru: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Selsun Blue Hair Care Shampoo bisa menjadi shampoo pilihan terbaik untuk mengatasi permasalahan ketombe hingga bersih, bantu cegah ketombe datang lagi

20 Daftar Shampoo Bebas SLS untuk Cegah Rambut Kering

20 Daftar Shampoo Bebas SLS untuk Cegah Rambut Kering

Gunakan shampoo bebas SLS untuk merawat rambut yang mudah kering dan patah, membersihkan kulit kepala lebih optimal tanpa menghilangkan minyak alami.

Artikel Populer

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Dapat rating bagus, simak spesifikasi Air Purifier atau pembersih udara MiTO PUR10: Dilengkapi harga terbaru 2025, kelebihan hingga kekurangannya.

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Lagi diskon hingga 75 persen, berikut harga terbaru 2025 Kulkas Mini Midea MDRD86FGG50ID 50L, dilengkapi spesifikasi, kelebihan hingga kekurangan.

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

Jual produk murah dan lengkap serta punya rating bagus pada tahun 2025, berikut 5 toko elektronik rumah tangga di Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut).

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Ternyata kelebihan dari Tumbler TUKU 350 ml menjaga minuman panas tetap hangat dan minuman dingin tetap segar lebih lama.

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Hadiah mewah dan bermanfaat? Pilih teknologi canggih Dyson: hair care, vacuum nirkabel, hingga air purifier untuk upgrade hidup sehari-hari.

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Berikut ini adalah sejumlah tips yang bisa kamu ikuti agar nasi tidak menguning dan kering saat dihangatkan di magic com/digital rice cooker.

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Multifungsi, hemat listrik, dan praktis, berikut daftar kulkas mini yang harganya Rp 1 jutaan sehingga cocok untuk ditaruh di kamar kos.