zoom-inlihat foto
Review Pelembap Viral HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel yang Ampuh Benerin Skin Barrier
shopee.co.id
HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel hadir untuk perbaiki skin barrier dalam 14 hari. 

TRIBUNSHOPPING.COM - HANASUI kini menghadirkan produk pelembap terbaru idaman banyak orang.

Yups, HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel kini sudah bisa dicheck out di Shopee dan Tokped, Girls!.

Kalau kamu aktif di media sosial, pasti sudah berseliweran di berandamu para beauty enthusiast membagikan pengalaman mencoba pelembap terbaru dari HANASUI ini.

Hal yang paling menarik dan membuat produk ini bakal jadi salah satu pelembap atau moisturizer terbaik di awal tahun 2024 ini adalah perpaduan kandungan yang dimilikinya, yakni Ceramide dan Probiotic.

Menurut klaimnya, HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel bisa jadi pilihan tepat untuk kamu yang ingin skin barrier-nya sehat dalam 14 hari.

Penasaran apa saja kira-kira keunggulan lain yang dimiliki HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel?

Yuk simak terus review produknya versi Tribunshopping berikut ini:

MANFAAT DAN KANDUNGAN UTAMA HANASUI CERAMIDE PROBIOTICS MOISTURIZER GEL 

HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel merupakan pelembap yang membantu memperbaiki, memperkuat Skin Barrier, melembapkan kulit, dan merawat semua jenis kulit termasuk kulit sensitif sekalipun.

Dengan kandungan 10X Ceramide Probiotics Barrier Protection Actives yang memaksimalkan perbaikan Skin Barrier, sehingga menjadikan kulit lembap, cerah, dan sehat.

2 dari 4 halaman

Kandungan utama yang ada di pelembap viral satu ini adalah 5x Ceramide, Galactomyces, Lactobacillus, Allantoin, Hydrovance, 7x Hyaluronic Acid, Hydrolized Jojoba, Malic Acid, Advance Niacinemide, dan Macademia Ester.

Perpaduan kandungan tersebut mamp menenangkan kulit kemerahan dan iritasi, melembapkan dan menghidrasi hingga beberapa jam, mencerahkan dan mengurangi flek hitam, mendorong regenerasi kulit dan perbaikan kulit, membuat kulit lebih kenyal dan halus.

Keunggulan lain yang dimiliki HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel adalah mampu menenangkan kulit yang merah-merah atau sensitif dan membuat kulit terasa lembap sejak pemakaian pertama.

HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel  sangat direkomendasikan untuk kulit sensitif.

Pelembap ini juga sudah memiliki formula Microbiome Friendly, jadi tidak menganggu keseimbangan bakteri pada kulit (mikrobioma kulit)

Selain itu, juga sudah Dermatologist Tested, BPOM dan Halal, dan tidak mengandung alkohol.

https://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel9.jpghttps://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel98.jpghttps://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel3.jpg
 
 

FUL INGREDIENTS HANASUI CERAMIDE PROBIOTICS MOISTURIZER GEL 

Aqua, glyserine, butylene Glycol, propanediol, niacinamide, ethylmacademiate, hydroxyethyl urea, glycereth-26, Galactomyces ferment filtrate, phenoxyethanol, dimethicone, sodium Acrylate/sodium acrylolyl dimethyl taurate vp Copolymer, methyl gluceth-20, sodium polyacrylate, hydrogenated polydecene, c15-19 alkane, hydrolyzed jojoba Ester, lactobacillus ferment, allantoin, carbomer, phytosteryl/octyldodecyl lauroyl glutamate, tocopheryl acetate, aminomethyl propanol, triethylene Glycol, disodium edta, trideceth-6, 1,2 hexanediol, c10-16 Alkyl Glucoside, caprylic capric triglyceride, hydrogenated lecithin, sodium hyaluronate, sucrose Stearate, ceramide NP, hyaluronic acid, hydrolyzed Hyaluronic acid, hydrolyzed sodium hyaluronate, hydroxypropyltrimonium hyaluronate, pentylene Glycol, potassium hyaluronate, sodium acetylated hyaluronate, sodium hyaluronate crosspolymer, 2-aminobutanol, ceramide AP, ceramide AS, Ceramide NG, glycosphingolipids

https://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel4.jpghttps://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel2.jpghttps://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel9.jpg
 
 

CARA PENGGUNAAN DAN TEKSTUR HANASUI CERAMIDE PROBIOTICS MOISTURIZER GEL 

Untuk cara penggunaannya juga sama seperti pelembap lainnya, jadi sangat mudah.

3 dari 4 halaman

Aplikasikan produk secukupnya pada wajah yang bersih dan kering.

Pijat bagian wajah dan leher sampai meresap sempurna.

Kabar menariknya, tekstur dari moisturizer viral ini gel watery tranparan yang sangat ringan di kulit.

Selain itu juga sama sekali tidak lengket dan tidak meninggalkan whitecast.

Tekstrunya tergolong ringan dan mudah meresap, dijamin kamu akan nyaman menggunakannya.

https://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel5.jpghttps://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel98.jpghttps://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel7.jpg
 
 

KEMASAN DAN HARGA HANASUI CERAMIDE PROBIOTICS MOISTURIZER GEL 

HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel
HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel (shopee.co.id)

Terakhir kita bahas soal kemasannya.

HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel hadir dengan kemasan jar yang simple dan tidak neko-neko seperti gambar di atas.

Kemasannya juga tidak begitu besar, tapi juga tidak kecil, berisi 30 gram.

Untuk kemasannya juga dilengkapi dengan penyekat agar tidak mudah meluber.

4 dari 4 halaman

Selain itu juga sudah dilengkapi dengan aplikator berupa spatula mini di dalamnya.

Tapi sayangnya, kalau dibawa bepergian mungkin ukuran jar nya tergolong bulky.

Lalu kira-kira bagaimana dengan harganya?

https://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel4.jpghttps://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel3.jpghttps://cdn-2.tstatic.net/shopping/foto/bank/images/hanasui-ceramide-probiotics-moisturizer-gel2.jpg
 
 

HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel

 
(3/5)

Nah, kabar menariknya adalah, moisturizer atau pelembap bagus ini hadir dengan kualitas terbaik, tapi tetap dibanderol dengan harga yang terjangkau.

Jika tertarik, kamu hanya perlu merogoh kocek sekitar Rp 44.000 untuk mendapatkan satu HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel.

Kamu bisa check out produk terbaru ini melalui official store-nya di Shopee maupun Tokopedia.

Kalau beruntung, kamu juga akan mendapatkan diskon menarik di sana.

Rangkuman

Kelebihan

BPOM dan Halal

Microbiome Friendly dan Bebas Alkohol

Tekstur Ringan Tidak Lengket

Mudah Menyerap

Harga Terjangkau

Kekurangan

Baru Tersedia Satu Jenis Ukuran Kemasan

Nilai Akhir: 5

Harga5

 

Kemasan4

 

Ingredients5

 

Tekstur5

 

Kualitas5

 

Kesimpulan

HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel merupakan pelembap yang membantu memperbaiki, memperkuat Skin Barrier, melembapkan kulit, dan merawat semua jenis kulit termasuk kulit sensitif sekalipun. Keunggulan lain yang dimiliki HANASUI Ceramide Probiotics Moisturizer Gel adalah mampu menenangkan kulit yang merah-merah atau sensitif dan membuat kulit terasa lembap sejak pemakaian pertama. Pelembap ini juga sudah BPOM dan Halal, tidak perlu ragu untuk menggunakannya.

(*)

(RIRIN/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Terkait

Review OMG Oh My Glow Salicylic Acid Cica Low pH Gel Cleanser: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review OMG Oh My Glow Salicylic Acid Cica Low pH Gel Cleanser: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

OMG Oh My Glow Salicylic Acid Cica Low pH Gel Cleanser Diformulasikan dengan Salicylic Acid COMPLEX untuk membantu melawan 99,9 persen bakteri jerawat

Review Lengkap CeraVe Moisturising Cream: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap CeraVe Moisturising Cream: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

CeraVe Moisturising Cream dikembangkan bersama dokter kulit dan cocok untuk kulit kering hingga sangat kering pada wajah dan tubuh.

Review Lengkap Emina Bright Stuff Ultra-Light Moisturizing: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Emina Bright Stuff Ultra-Light Moisturizing: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Emina Bright Stuff Ultra-Light Moisturizing Cream memiliki tekstur yang ringan dapat memberikan hidrasi maksimal tanpa rasa lengket dan cepat meresap.

5 Rekomendasi Obat Jerawat Under 100 Ribu Sudah BPOM

5 Rekomendasi Obat Jerawat Under 100 Ribu Sudah BPOM

Pemakaian obat jerawat memang disarankan untuk jenis jerawat hormonal atau ringan, sehingga kandungan dari acne spot gel ini bisa membantu meringankan

5 Rekomendasi Sunscreen Anti White Cast Mulai 20 Ribuan, Cocok Buat ke Kampus

5 Rekomendasi Sunscreen Anti White Cast Mulai 20 Ribuan, Cocok Buat ke Kampus

Sekarang ini kamu tidak perlu khawatir karena sudah ada banyak sunscreen dengan harga murah namun punya kualitas yang bagus dan anti white cast

Review Lengkap Glad2Glow Peeling Gel Apricot Glycolic Acid: Manfaat, Kelebihan hingga kekurangan

Review Lengkap Glad2Glow Peeling Gel Apricot Glycolic Acid: Manfaat, Kelebihan hingga kekurangan

Glad2Glow Peeling Gel Apricot Glycolic Acid Exfo Smooth mengangkat sel kulit mati, efektif mengurangi minyak berlebih dan membuat wajah lebih halus.

Review Lengkap: SKINTIFIC Clear Acne Exfoliating Toner Pads, Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap: SKINTIFIC Clear Acne Exfoliating Toner Pads, Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

SKINTIFIC Clear Acne Blackheads Exfoliating Toner Pads pilihan praktis untuk merawat kulit karena tidak perlu menuang toner pada kapas.

Review Lengkap The Originote Hyaluberry Lip Serum SPF 50 PA++: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap The Originote Hyaluberry Lip Serum SPF 50 PA++: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

The Originote Hyaluberry Lip Serum SPF 50 PA+++ membantu memberikan kelembapan pada bibir dan sekaligus membantu mencerahkan bibir.

5 Rekomendasi Exfoliating Pads Mulai 40 Ribuan yang Aman untuk Kulit Sensitif

5 Rekomendasi Exfoliating Pads Mulai 40 Ribuan yang Aman untuk Kulit Sensitif

Fungsinya hampir sama dengan toner, exfoliating pads memberishkan kulit dengan lebih intens dan berkat kandungan essens dan kapas khusus.

Review Lengkap Viva Milk Cleanser Mawar: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Viva Milk Cleanser Mawar: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Viva Milk Cleanser Mawar bisa menjadi pilihan terbaik untuk membersihkan kulit wajah sensitif agar bebas dari masalah kulit lainnya.

Artikel Populer

Review Wardah Heartleaf 8X NMF Amino Calm Soothe Gel Cleanser: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Wardah Heartleaf 8X NMF Amino Calm Soothe Gel Cleanser: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Wardah Heartleaf 8X NMF Amino Calm Soothe Gel Cleanser membersihkan kulit sambil menjaga pH kulit, melembapkan kulit dan membantu meringankan iritasi.

5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Harga Bawah 50 Ribuan

5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Harga Bawah 50 Ribuan

Fungsi sunscreen melindungi kulit wajah dari sinar matahari dan mencegah polusi dan radikal bebas.

20 Daftar Body Scrub Mulai 20 Ribuan yang Bikin Kulit Cerah Instan

20 Daftar Body Scrub Mulai 20 Ribuan yang Bikin Kulit Cerah Instan

Butiran dan tekstur body scrub membantu menghaluskan permukaan kulit paling atas.

20 Daftar Eyeliner Lokal Kualitas Waterproof Mulai 100 Ribuan

20 Daftar Eyeliner Lokal Kualitas Waterproof Mulai 100 Ribuan

Fungsi eyeliner mempertegas garis mata dan bisa kamu kreasikan dengan menambah wing liner.

Review Lengkap Glad2Glow Perfect Cover Cushion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Glad2Glow Perfect Cover Cushion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Glad2Glow Perfect Cover Cushion berfungsi meratakan warna kulit dan menutupi bekas jerawat maupun flek hitam.