zoom-inlihat foto
Review FOCALLURE Airy Matte Tint, Warna Long Lasting dan Meresap di Bibir
shopee.co.id
FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram. 

TRIBUNSHOPPING.COM - Lipstik sudah menjadi kebutuhan utama bagi kaum hawa.

Pasalnya, beberapa wanita tidak mempermasalahkan tampil tanpa makeup, asalkan mereka menggunakan lipstik.

Kemampuan lipstik yang ajaib ini memang dapat memberikan efek segar pada wajah, seperti produk dari FOCALLURE Airy Matte Tint.

Dapatkan FOCALLURE Airy Matte Tint dan jangan lewatkan diskonnya, cukup dengan klik di sini.

Selain mempercantik bibir, produk dari FOCALLURE ini juga memiliki tekstur yang ringan.

Bertekstur watery dan berubah menjadi matte seketika dan warnanya meresap ke dalam bibir.

Nah, buat kamu yang penasaran dengan formula lipstik ini, berikut Tribunshopping.com akan memberikan review singkat mulai dari kemasan hingga packaging dari FOCALLURE Airy Matte Tint.

Simak sampai akhir, ya!

FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram.
FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram. (shopee.co.id)

Pertama dimulai dari packaging  lip  tint.

FOCALLURE Airy Matte Tint dikemas dalam bentuk tabung berukuran 2,4 gram seperti produk lipstik pada umumnya.

2 dari 4 halaman

Dibalut dengan warna putih keunguan dengan finish dove, dengan warna tutup yang senada.

Seperti lipstik pada umumnya, FOCALLURE Airy Matte Tint sudah dilengkapi dengan aplikator yang dapat menjangkau seluruh area bibir dengan merata.

Pada bagian samping kemasannya terdapat nama produk dan untuk  warna shadesnya sudah tertera pada bagian bawah produk.

FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram.
FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram.

Selanjutnya dari segi keunggulan FOCALLURE Airy Matte Tint dibandingkan dengan lipstik yang lain.

Seperti yang kita ketahui, produk lip tint terkenal dengan teksturnya yang watery.

Namun, FOCALLURE menciptakan terobosan terbaru dengan menginovasikannya menjadi lip tint yang teksturnya dapat berubah menjadi matte.

Perubahan dari tekstur watery  menjadi tekstur matte ini tidak memakan banyak waktu dan produk sudah langsung kering.

Formulanya yang matte ini membuat FOCALLURE Airy Matte Tint, tidak  transferproof, maskproof, dan warnanya tentu tahan lama.

Baca juga: 5 Rekomendasi Lip Tint yang Tidak Bikin Bibir Kering saat Puasa, Salah Satunya dari Wardah

Berikutnya kita mengulik dari sisi ingredients atau komposisi yang terkandung dalam FOCALLURE Airy Matte Tint.

inilah kandungan lengkap dalam satu produk liptint, kamu bisa mengeceknya untuk memastikan tidak ada kandungan atau bahan aktif yang tidak cocok untuk bibir kamu:

3 dari 4 halaman

WATER, CYCLOPENTASILOXANE, DIMETHICONE/VINYL DIMETHICONE CROSSPOLYMER, PENTYLENE GLYCOL, PROPYLENE GLYCOL, LAURETH-23, LAURETH-4, CI 77891, CI 77492, POLYACRYLATE CROSSPOLYMER-6, PHENOXYETHANOL, HYDROXYETHYL ACRYLATE/SODIUM ACRYLOYLDIMETHYL TAURATE COPOLYMER, CI 16035, SQUALANE, CI 15510, CI 77499, POLYSORBATE 60, ETHYLHEXYLGLYCERIN, CI 17200, AROMA, SORBITAN ISOSTEARATE.

FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram.
FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram.

Selanjutnya kita membahas dari segi tekstur lip tint.

FOCALLURE Airy Matte Tint memiliki tekstur cair seperti air saat pertama kali diaplikasikan, menyerupai tekstur lip tint pada umumnya.

Setelah kering, produk ini berubah menjadi matte dan tidak membuat bibir terasa kering.

Airy Matte Tint tersedia dalam lima pilihan warna yang bisa kamu sesuaikan dengan selera dan kebutuhan kamu.

Baca juga: Review DEAR ME BEAUTY Serum Lip Tint, Melembapkan dan Mempercantik Bibirmu

Berikutnya adalah cara penggunaan FOCALLURE Airy Matte Tint.

Seperti mengoleskan lip tint pada umumnya, oleskan tipis-tipis secara merata untuk mendapatkan warna cerah.

Untuk warna yang lebih tajam, disarankan untuk menunggu lapisan pertama hingga kering sebelum ditumpuk.

FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram.
FOCALLURE Airy Matte Tint 2.4 gram.

Selanjutnya adalah hasil akhir setelah pemakaian FOCALLURE Airy Matte Tint.

Seperti klaimnya, lip tint ini memiliki tekstur yang sangat ringan dan water based.

4 dari 4 halaman

Saat diaplikasikan pertama kali pada bibir, produk ini dapat memberikan rasa efek lembap pada bibir walaupun tidak bertahan lama, karena sudah berubah menjadi matte.

Setelah teksturnya menjadi matte, Airy Matte Tint tidak transfer ke masker, makanan, ataupun gelas.

Untuk hasil yang maksimal, kamu perlu menggunakan lip balm terlebih dahulu agar bibir lembap maksimal.

Baca juga: 5 Rekomendasi Lip Tint Warna Orange, Cocok Untuk Kamu Pemilik Kulit Sawo Matang

Nah, itulah review dari FOCALLURE Airy Matte Tint.

Jika kamu tertarik ingin mencoba lip tint ini, kamu bisa mendapatkannya dengan harga Rp 159.000 di official store FOCALLURE atau bisa langsung klik link produk yang ada dalam artikel ini.

Selamat berbelanja!

Rangkuman

Kelebihan

Warnanya pigmented

Teskturnya ringan

Tidak membuat bibir lengket

Tidak transferprof

Kekurangan

Hanya tersedia lima pilihan warna

Nilai Akhir: 4

Harga3

 

Kemasan3

 

Ingredients4

 

Tekstur5

 

Kualitas5

 

Kesimpulan

FOCALLURE Airy Matte Tint merupakan lipstik dengan tekstur cair dan akan mengering menjadi matte. Memberikan pengalaman riasan bibir matte baru. Tekstur cair akan memberikan rasa ringan.Setelah tekstur cair berubah menjadi hasil matte, kamu akan mendapatkan hasil matte natural yang cocok untuk kamu gunakan sehari-hari. Hasil akhirnya tidak lengket di bibir dengan lima pilihan warna cantik yang bisa kamu sesuaikan dengan selera dan kebutuhan kamu.

(AZIZAH/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Terkait

Review DEAR ME BEAUTY Serum Lip Tint, Melembapkan dan Mempercantik Bibirmu

Review DEAR ME BEAUTY Serum Lip Tint, Melembapkan dan Mempercantik Bibirmu

Serum lip tint menjadi inovasi terbaru untuk mempercantik sekaligus melembapkan dan menutrisi bibir, seperti DEAR ME BEAUTY Serum Lip Tint.

5 Rekomendasi Lip Tint Warna Orange, Cocok Untuk Kamu Pemilik Kulit Sawo Matang

5 Rekomendasi Lip Tint Warna Orange, Cocok Untuk Kamu Pemilik Kulit Sawo Matang

Menggunakan lip tint berawarna orange dapat memberikan efek bibir yang segar dan terlihat natural, coba 5 rekomendasinya yang bisa menjadi referensimu

Artikel Populer

Review Lengkap Facial Wash Glad2Glow Kemasan Kuning: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Facial Wash Glad2Glow Kemasan Kuning: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Glad2Glow Yuzu Aha Blackhead Exfoliating Cleanser warna kuning bisa menjadi sabun wajah pilihan terbaik untuk membersihkan kulit dari komedo.

6 Rekomendasi Eyeliner untuk Kondangan di Bawah 100 Ribu, Harga Terjangkau untuk Makeup Mata Memukau

6 Rekomendasi Eyeliner untuk Kondangan di Bawah 100 Ribu, Harga Terjangkau untuk Makeup Mata Memukau

Gunakan eyeliner dengan formula waterproof untuk mendapatkan riasan mata yang tahan lama saat kondangan, harga terjangkau untuk eye makeup memukau.

Daftar Harga Micellar Water yang Ampuh Hapus Makeup Kondangan hingga Bridesmaid

Daftar Harga Micellar Water yang Ampuh Hapus Makeup Kondangan hingga Bridesmaid

Kamu bisa menggunakan micellar water untuk menghapus makeup waterproof dengan lebih optimal, wajah bersih dari sisa foundation dan mascara.

7 Rekomendasi Blush On Harga di Bawah 50 Ribu BPOM untuk Kondangan

7 Rekomendasi Blush On Harga di Bawah 50 Ribu BPOM untuk Kondangan

Kamu bisa menggunakan blush on dengan harga terjangkau di bawah 50 ribu melengkapi makeup kondangan, berikut rekomendasi produknya.

Review Lengkap Glad2Glow Double Bright Day Cream: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Glad2Glow Double Bright Day Cream: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Glad2Glow Double Bright Day Cream bisa menjadi moisturizer pilihan terbaik untuk menutrisi sekaligus mencerahkan kulit wajah lebih optimal.

5 Rekomendasi Lip Serum Murah di Bawah Mulai 20 Ribuan untuk Melembapkan Bibir

5 Rekomendasi Lip Serum Murah di Bawah Mulai 20 Ribuan untuk Melembapkan Bibir

Gunakan lip serum sebagai pilihan terbaik untuk merawat bibir agar terjaga kelembapannya dan membuatnya lebih plumpy, berikut rekomendasi prodknya.

Review Lengkap Glad2Glow Brightening Lip Serum: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Glad2Glow Brightening Lip Serum: Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Glad2Glow Brightening Lip Serum bisa menjadi produk perawatan bibir yang ampuh untuk memberikan kelembapan dan membuat bibir lebih plumpy dan sehat.

7 Rekomendasi Sabun Muka untuk Wajah Berminyak Mulai 20 Ribuan

7 Rekomendasi Sabun Muka untuk Wajah Berminyak Mulai 20 Ribuan

Kamu bisa menggunakan sabun muka khusus untuk kulit wajah berminyak, berikut ini 7 rekomendasi produk tarbaik untukmu.