zoom-inlihat foto
5 Rekomendasi USB Fast Charging Type C Terbaik
kompas.com
Ilustrasi orang sedang charge ponsel dengan USB type C. 

Saat ini terdapat banyak USB di pasaran dengan berbagai macam tipe dan juga jenis.

Hal tersebut karena sata ini terlalu banyak smartphone yang mengganti port dari micro USB ke USB type C.

Segera dapatkan USB fast charging type c terbaik cek link berikut sekarang juga.

Tak sampai disitu saja, perubahan pada port tersebut sudah didukung oleh perangkap laptop dan juga PC yang menyediakan kelengkapan yang sama.

Nah, kali ini TribunShopping akan memberikan rekomendasi untukmu 5 USB Fast Charging Type C Terbaik:

Baca juga: Ulas vivo Y30, Ponsel Rp 2 Jutaan yang Bisa Kamu Miliki di Februari 2022

1. REMAX

REMAX USB TYPE C
REMAX USB TYPE C (shopee.co.id)

REMAX adlaha salah satu rekomendasi kabel USB type C yang patut kamu coba.

Dengan harga yang murah dan tersedia berbagai macam warna kiranya REMAX patut kamu miliki.

Memiliki daya output 1,8 A dengan panjang 100 cm menjadikan produk REMAX mudah ketika digunakan.

Terlebih lagi, USB dari REMAX sudah memiliki fitur fast charging sehingga mampu mengisi daya baterai handphone dengan cepat.

2 dari 4 halaman

Untuk ouput dan input prtnya REMAX sudah tersedia type C dan A.

Jika kamu tertarik ingin mendapatkan produk tersebut, perlu mengeluarkan uang Rp 20.000 saja.

Cek link berikut ini untuk dapatkan USB Fast Charging REMAX terbaik.

2. BASEUS

BASEUS USB TYPE C
BASEUS USB TYPE C (shopee.co.id)

BASEUS adalah salah satu USB type C yang memiliki kabel pendek untuk pemakaian lebih praktis.

Hal tersebut akan memudahkan kamu ketika menggunakan kabel dari BASEUS tersebut.

Kamu tidak akan menemui kabel yang berserakan dan sangat mudah dibawa kemana-mana.

Baca juga: 5 Rekomendasi Ponsel Gaming Terbaik 2022, ASUS ROG Mendominasi

Daya output dari BASEUS sudah dilengkapi dengan 3 A dengan panjang hanya 23 cm saja.

Untuk material dari BASEUS menggunakan aluminium alloy + TPE.

Ingin mendapatkan produuk BASEUS? kamu hanya perlu mengeluarkan dana sebesar Rp 40.000.

3 dari 4 halaman

Yuk dapatkan harga terbaik dari BASEUS USB type C, coba klik link berikut ini sekarang juga.

3. Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable

Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable
Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable (shopee.co.id)

Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable merupakan produk yang dibuat dari 28 kawat tembaga dengan timah yang berukuran 0.1 mm.

Tak sampai disitu saja, kabel dari Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable juga sudah diperkuat dengan material nilon 250 D.

Selain itu, produk Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable memiliki design anti interferensi sehingga akan terlindungi dari gangguan elektromagnetik.

Untuk masalah panjang produk Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable memiliki panjang 100 mm.

Daya output dari Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable juga sudah didukung oleh 2,4 A.

Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable bisa kamu dapatkan mulai dari harga Rp 75.000 saja.

Yuk dapatkan produk Xiaomi Mi 2-in-1 USB Cable cek link sekarang juga.

4. UGREEN

UGREEN USB Typce C
UGREEN USB Typce C (shopee.co.id)
4 dari 4 halaman

Kadang kala ada beberapa macam produk yang tidak aman karena memiliki beberapa masalah koneksi daya yang tak stabil.

Namun, jika kamu memiliki permasalahan tersbeut tak ada salahnya untuk mencoba menggunakan produk UGREEN.

Baca juga: 5 Rekomendasi Ponsel Gaming Terbaik 2022, ASUS ROG Mendominasi

Kabel dari UGREEN sudah dilengkapi dengan smartchip agar konduktivitas kabel menjadi lebih stabil.

Dengan begitu perangkat yang kamu gunakan akan terlindungi dari daya besar.

Untuk segi panjang dari UGREEN terdapat dua macam pilihan yaitu 100 cm dan 200 cm yang dapat disesuaikan dengan jenis kebutuhan dengan harga Rp 70.000.

Dapatkan produk UGREEN cek link berikut sekarang juga.

5. UNEED

UNEED USB Type C
UNEED USB Type C (shopee.co.id)

Apakah kamu mencari kabel USB tipe C yang sekaligus dapat digunakan untuk macbook?

Jika iya, maka UNEED adalah jawaban yang tepat untukmu.

Hal tersebut karena, produk sudah didukung oleh sistem power delivery hingga 87 W (4,35 A.

Dengan menggunakan kabel UNEED layaknya kamu mengisi macbook menggunakan USB original.

Namun tenang saja karena selain dapat digunakan pada macbook, UNEED juga bis akompatibel di perangkan laptop lainnya.

Dengan segudang kelebihan yang ditawarkan oleh UNEED, kamu perlu merogoh kocek sebesar Rp 47.000.

Jual UNEED USB type C jaminan Original cek link berikut sekarang juga. (*)

(NOVIA/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Populer

20 Daftar HP Xiaomi dengan Harga Rp 1 Juta hingga 3 Jutaan: Termasuk POCO C85 dan Redmi 15

20 Daftar HP Xiaomi dengan Harga Rp 1 Juta hingga 3 Jutaan: Termasuk POCO C85 dan Redmi 15

Deretan HP Xiaomi dalam daftar dijual di marketplace resmi di e-commerce pada Oktober 2025, dengan banderol harga Rp 1 jutaan hingga Rp 3 jutaan.

Penyebab dan Cara Mengatasi Chat pada WhatsApp Web Tidak Sinkron dengan Chat WA HP

Penyebab dan Cara Mengatasi Chat pada WhatsApp Web Tidak Sinkron dengan Chat WA HP

Sinkronisasi di WhatsApp Web cenderung terbatas, sehingga beberapa obrolan mungkin tidak muncul sepenuhnya.

LEOLEO, Skincare Lokal Khusus Pria Premium Berbahan DNA Salmon untuk Perawatan Wajah Maksimal

LEOLEO, Skincare Lokal Khusus Pria Premium Berbahan DNA Salmon untuk Perawatan Wajah Maksimal

Kini pria bisa mendapatkan produk skincare berbahan DNA salmon dengan harga yang lebih terjangkau namun tetap berkualitas tinggi.

Daftar HP Harga Rp 2 Jutaan dari OPPO dan realme Bulan Oktober 2025: realme Note 70 hingga OPPO A5x

Daftar HP Harga Rp 2 Jutaan dari OPPO dan realme Bulan Oktober 2025: realme Note 70 hingga OPPO A5x

OPPO dan realme menawarkan fitur yang bagus pada ponsel dengan harga yang sangat terjangkau, bahkan untuk ponsel harga Rp 2 jutaan.

Daftar HP Harga Rp 1 Jutaan dari vivo di Bulan Oktober 2025: vivo Y04s, vivo Y19s GT 5G, vivo Y28

Daftar HP Harga Rp 1 Jutaan dari vivo di Bulan Oktober 2025: vivo Y04s, vivo Y19s GT 5G, vivo Y28

Tertarik melihat daftar HP vivo di harga Rp 1 jutaan secara lebih rinci? Jika iya, berikut ulasan selengkapnya!

Daftar HP Harga Rp 2 Jutaan dari vivo dan iQOO Oktober 2025: Ada vivo Y19sGT 5G dan iQOO Z10 Lite

Daftar HP Harga Rp 2 Jutaan dari vivo dan iQOO Oktober 2025: Ada vivo Y19sGT 5G dan iQOO Z10 Lite

Meskipun berasal dari grup yang sama, iQOO dan vivo adalah merek yang berbeda dengan filosofi dan target pasar yang juga sedikit berbeda.

Daftar HP Harga Rp 1 Jutaan dari OPPO dan realme Bulan Oktober 2025: realme Note 70 hingga OPPO A5x

Daftar HP Harga Rp 1 Jutaan dari OPPO dan realme Bulan Oktober 2025: realme Note 70 hingga OPPO A5x

Tentu, penting untuk kamu mengetahui lebih rinci harga dari ponsel-ponsel OPPO dan realme ini jika kamu ingin membeli HP.

9 Fungsi Baru untuk Mengatur Grup Lebih Efektif, Admin Grup WhatsApp Harus Tahu

9 Fungsi Baru untuk Mengatur Grup Lebih Efektif, Admin Grup WhatsApp Harus Tahu

Sebagai pengelola, admin tak hanya menambah anggota, tapi juga bertanggung jawab menjaga ketertiban dan keamanan grup.