zoom-inlihat foto
5 Rekomendasi Laptop Terbaik dengan Harga Rp 10 Jutaan
shopee.co.id
ASUS Zenbook Q408UG 

TRIBUNSHOPPING.COM - Laptop menjadi kebutuhan penting untuk beraktivitas, terlebih di era digital seperti saat ini.

Ada banyak piliha laptop yang dijual di pasaran dengan harga dan spesifikasi yang berbeda, menyesuaikan kebutuhan tiap orang.

Dapatkan laptop terbaik untuk menunjang pekerjaanmu di sini

Berbicara tentang laptop, kali ini tribunshopping akan memberikan beberapa rekomendasi laptop yang bisa menjadi pilihanmu dengan harga Rp 10 jutaan.

Laptop apa saja yang masuk dalam kategori ini? berikut jawabannya.

1. Lenovo Ideapad Slim 3

Lenovo Ideapad Slim 3
Lenovo Ideapad Slim 3 (shopee.co.id)

Laptop ini memiliki desain slim alias tipis, sehingga memang diperuntukkan bagi kamu yang suka bepergian tapi harus tetap membawa laptop.

DIlihat dari spesifikasi internal, laptop ini kuat untuk menunjang kegiatan normal, desain, hingga gaming di settingan low-medium berkat kartu grafik diskrit Nvidia MX330.

Laptop ini memiliki desain standar yaitu mengusung form factor Clamshell, dengan material polikarbonat dan metal brush finish.

Yang jadi acungan jempol dari Ideapad Slim 3 adalah adanya privacy shutter pada webcam, mengingat dunia internal semakin alma semakin berbahaya dengan segala macam cyber attack yang terus berubah.

2 dari 4 halaman

Untuk mendapatkannya, laptop ini dibanderol sekitar Rp 9  jutaan.

Baca juga: Review Lenovo YOGA Slim 7i Pro, Laptop Layar OLED dengan Performa yang Lebih Bertenaga

2. ASUS Vivobook K413

ASUS Vivobook K413
ASUS Vivobook K413 (shopee.co.id)

Ada tiga varian warna ASUS Vivobook K413 yang bisa kamu pilih yaitu silver, black, dan gold.

Melihat spesifikasi internalnya sudah pakai prosesor Intel gen-11, ada VGA dedicated, sudah pakai M.2 NVMe SSD, dan 8GB RAM yang bisa diupgrade ke 16GB di saat pembelian.

Laptop ini dilengkapi fingerprint untuk keamanan tambahan.

laptop ini masih menyediakan slot ekspansi M.2 2280 PCIe 3.0×4, jadi tinggal beli SSD tambahannya saja.

Untuk mendapatkannya, kamu harus merogoh kocek kurang lebih Rp 10 jutaan.

Beli ASUS Vivobook K413 dengan harga terbaik di sini

3. ASUS Zenbook Q408UG

ASUS Zenbook Q408UG
ASUS Zenbook Q408UG (shopee.co.id)

Dengan screen to body ratio 90%, layar laptop ini jadi sangat nyaman untuk dipandang dan berukuran sangat ringkas untuk dibawa-bawa.

3 dari 4 halaman

Layarnya juga anti-glare sehingga cocok dipakai di segala situasi pencahayaan, dengan tingkat kecerahan 250nits dan 100% sRGB.

keyboard dari laptop ini sudah backlit dengan ukuran dan layout standar yang nyaman untuk mayoritas ukuran tangan.

Kameranya 720p HD, dan memakai dual speaker tersertifikasi Harman-Kardon.

Kemudian untuk jeroan,  Asus memilih pakai AMD ketimbang Intel. Clock speed nya 2.1GHz up to 4.0GHz dengan 6 Core dan 8M cache. 

Performanya yang apik ini juga terbantu berkat kartu grafik dedicated Nvidia GeForce MX450 2GB.

Baca juga: Review ASUS ROG G703GX, Laptop Gaming dengan Performa Super Kencang

4. ACER Aspire 5 Slim  A514-54G

ACER Aspire 5 Slim  A514-54G
ACER Aspire 5 Slim A514-54G (shopee.co.id)

Seri Aspire 5 Slim ini memiliki 2 jenis resolusi layar yang bisa kamu pilih yaitu HD (1366×768) dan Full HD (1920×1080). 

Untuk varian HD, ada tiga jenis warna yaitu gold, blue, dan silver.

Sementara untuk varian FHD hanya ada 2 jenis warna yaitu silver dan gold.

Kartu grafiknya sudah dedicated Nvidia GeForce MX350, dengan RAM onboard bawaan 8GB dan bisa diupgrade ke 16 GB saat pembelian.

4 dari 4 halaman

Laptop ini menggunakan Acer Purified Voice Technology yang diklam bisa menghasilkan suara jernih, serta dua mikrofon yang kompatibel ke Cortana yang tidak akan pernah kamu pakai.

Keyboardnya sudah backlit, dan laptop ini bisa kamu pakai layaknya powerbank berkat fitur power-off charging.

Webcam nya HD  cukup untuk meeting online dengan resolusi 720p.

Dapatkan ACER Aspire 5 Slim A514-54G di sini sekarang

5. Lenovo Ideapad Slim 5

Lenovo Ideapad Slim 5
Lenovo Ideapad Slim 5 (shopee.co.id)

Lenovo Ideapad Slim  memiliki baterai  integrated  56.5Wh yang cukup digunakan seharian untuk task-task ringan. .

Laptop ini memaksimalkan ukuran layar di monitornya, sehingga layar tampak luas dan tidak lelah dipandang.

Rasio 90% di laptop ini akan jarang kamu temui di laptop lain.

Suara laptop ini jernih, dan spesifikasi internalnya sudah memadai berkat prosesor AMD, kartu grafik AMD, RAM 8GB, dan M.2 NVMe Solid-State Drive (SSD) yang membuat segalanya jauh lebih cepat.

Dari segi harga, laptop ini dibanderol sekitar Rp 10 jutaan.(*)

(RIRIN/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Populer

ADVAN Torehkan Rekor MURI, Luncurkan Produk Baru Lewat Siaran Langsung di Jalanan Kota

ADVAN Torehkan Rekor MURI, Luncurkan Produk Baru Lewat Siaran Langsung di Jalanan Kota

Melalui studio bergerak pertama di Indonesia, ADVAN menghadirkan pengalaman live demo produk unggulannya.

Review ADVAN Soulmate X, Laptop Stylish dengan Performa Andal untuk Pelajar

Review ADVAN Soulmate X, Laptop Stylish dengan Performa Andal untuk Pelajar

ADVAN Soulmate X, laptop entry-level stylish dengan performa andal untuk tugas sekolah, kelas online, hingga hiburan ringan.

5 Penyebab dan Cara Mengatasi Mouse Wireless yang Tidak Berfungsi, Mudah Dilakukan

5 Penyebab dan Cara Mengatasi Mouse Wireless yang Tidak Berfungsi, Mudah Dilakukan

Dengan mengetahui penyebabnya, langkah perbaikan bisa dilakukan lebih cepat tanpa harus langsung membeli mouse baru.

5 Tips Mengatasi Mouse Double Click Sendiri Sebelum Dibawa ke Tukang Servis

5 Tips Mengatasi Mouse Double Click Sendiri Sebelum Dibawa ke Tukang Servis

Masalah seperti ini bisa saja terjadi pada banyak mouse, baik dengan konektivitas kabel maupun wireless.

Sandisk Perkenalkan SSD 256 TB di FMS 2025, Andalkan Teknologi UltraQLC untuk Performa AI

Sandisk Perkenalkan SSD 256 TB di FMS 2025, Andalkan Teknologi UltraQLC untuk Performa AI

SSD Sandisk terbaru ini menyasar pasar enterprise atau perusahaan yang membutuhkan solusi penyimpanan besar namun tetap hemat biaya. 

5 Rekomendasi Mouse Wireless Murah di Bawah Rp 100 Ribu, Gak Nguras Dompet!

5 Rekomendasi Mouse Wireless Murah di Bawah Rp 100 Ribu, Gak Nguras Dompet!

Ada banyak pilihan mouse wireless murah dengan harga di bawah Rp 100 ribu yang tetap bisa diandalkan untuk kebutuhan sehari-hari, berikut di antaranya

5 Tips Mengatasi Mouse Tidak Bisa Scroll dengan Mudah, Bisa Kabel maupun Wireless

5 Tips Mengatasi Mouse Tidak Bisa Scroll dengan Mudah, Bisa Kabel maupun Wireless

Jika dibiarkan, masalah ini bisa mengganggu aktivitas kerja maupun hiburan, karena fungsi scroll pada mouse tergolong penting

5 Tips Menjaga Penyimpanan Laptop agar Tidak Cepat Penuh, Mudah dan Ampuh Dilakukan

5 Tips Menjaga Penyimpanan Laptop agar Tidak Cepat Penuh, Mudah dan Ampuh Dilakukan

Ruang penyimpanan laptop yang terbatas berisiko bikin aktivitas kerja terganggu, berikut cara untuk menjaganya agar tetap lega.