zoom-inlihat foto
5 Manfaat Masker Susu BEAR BRAND, Mencerahkan hingga Melembapkan Wajah
Shopee.co.id
Susu BEAR BRAND 

TRIBUNSHOPPING.COM - Apakah kamu salah satu pecinta Bear Brand? 

Bear Brand terbuat dari 100% susu murni berkualitas tinggi yang telah mengalami proses sterilisasi tanpa penambahan bahan pengawet sehingga dapat langsung dikonsumsi.

Temukan produk Bear Brand di sini.

Selain memiliki manfaat untuk kesehatan, susu ini juga bisa digunakan untuk membuat masker  yang memiliki banyak khasiat untuk kesehatan wajah.

Bear Brand atau yang sering disebut susu beruang terbuat dari susu sapi murni yang terbukti mengandung banyak vitamin dan nutrisi penting bagi tubuh.

Baca juga: 5 Rekomendasi Masker yang Sedang Viral di Tiktok

Salah satu yang paling menarik adalah kandungan Alpha Hydroxy Acid (AHA) yang berfungsi sebagai eksfoliator alami untuk kecantikan dan kesehatan kulit wajah.

Dikutip dari beberapa sumber, inilah manfaat masker susu beruang untuk wajah :

1. Mencerahkan Kulit Wajah

Ilustrasi kulit wajah yang cantik dan putih menjadi dambaan banyak wanita Indonesia
Kandungan AHA eksfoliator yang terdapat pada susu beruang bisa membantu mengangkat sel kulit mati. (tribunnews.com)

Kandungan AHA eksfoliator yang terdapat pada susu beruang bisa membantu mengangkat sel kulit mati.

Selain itu, kandungan vitamin dan mineral bekerja untuk menutrisi kulit wajah.

2 dari 4 halaman

Penggunaan masker susu beruang secara rutin dipercaya bisa membuat kulit wajah menjadi lebih cerah dan mampu menghilangkan belang, sehingga warna kulit pun jadi lebih merata.

Sangat menarik bukan?

Temukan produk susu beruang dengan harga Rp 13 ribu di Shopee.

2. Mengatasi Jerawat 

Jerawat yang sedang meradang jangan dipencet, atasi saja dengan obat jerawat yang ampuh mengatasinya
Masker susu beruang juga bisa digunakan untuk mengatasi jerawat, bahkan bekas jerawat. (tribunnews.com)

Masker susu beruang juga bisa digunakan untuk mengatasi jerawat, bahkan bekas jerawat.

Sebagai eksfoliator, susu beruang juga dapat membantu menghilangkan bekas jerawat hingga kulit mulus kembali.

Untuk penggunaanya bisa campurkan dengan alpukat, pepaya, pisang, oatmeal, atau bahkan bubuk kopi agar hasilnya makin efektif.

Untuk campuran, kamu bisa membeli oatmeal dengan harga terjangkau di Shopee.

3. Melembapkan Kulit Wajah

Ilustrasi perempuan dengan wajah glowing
Manfaat lain dari susu beruang yaitu bisa membuat kulit menjadi lembap. (Tribun Jogja)

Manfaat lain dari susu beruang yaitu bisa membuat kulit menjadi lembap.

3 dari 4 halaman

Hal ini dikarenakan adanya kandungan AHA serta vitamin di dalam susu beruang yang dapat membantu menghidrasi kulit.

Menariknya, susu beruang ini aman digunakan untuk semua jenis kulit.

Baca juga: 5 Rekomendasi Masker Wajah yang Ampuh Basmi Komedo

4. Mengencangkan Kulit Wajah

Warna kulit dari yang berkulit kuning langsat berubah menjadi gelap karena gosong akibat terkena paparan sinar matahari berlebih.
Susu beruang memiliki kandungan vitamin D yang cukup tinggi untuk membantu dalam proses kolagen yang bisa membuat kulit menjadi terasa kencang dan segar. (tribunnews.com)

Tidak hanya menggunakan perawatan mahal untuk mengencangkan kulit, namun dengan masker susu beruang juga bisa menjadikan kulit menjadi kecang.

Susu beruang memiliki kandungan vitamin D yang cukup tinggi untuk membantu dalam proses kolagen yang bisa membuat kulit menjadi terasa kencang dan segar.

Manfaat ini bisa didapatkan dengan menggunakan masker susu beruang secara rutin setiap harinya untuk mendaptkan hasil yang maksimal.

Sangat menarik bukan?

5. Menghaluskan Kulit Wajah

Compact powder juga berguna untuk menutupi kekurangan dari wajah seperti flek hitam dan juga bekas jerawat yang membandel.
Penggunaan masker susu beruang secara rutin terbukti bisa membantu memperbaiki tekstur kulit, meregenerasi, dan membuat kulit lebih halus. (tribunnews.com)

Penggunaan masker susu beruang secara rutin terbukti bisa membantu memperbaiki tekstur kulit, meregenerasi, dan membuat kulit lebih halus.

Manfaat ini didapatkan dari tingginya kandungan nutrisi yang ada dalam susu beruang yang terbuat dari susu sapi murni.

4 dari 4 halaman

Bahkan, dalam susu beruang juga terdapat zat Alpha Hydroxy Acid (AHA) yang biasa dipakai dalam produk-produk kecantikan. (*)

(RENI DWI/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Populer

Review Wardah Heartleaf 8X NMF Amino Calm Soothe Gel Cleanser: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Wardah Heartleaf 8X NMF Amino Calm Soothe Gel Cleanser: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Wardah Heartleaf 8X NMF Amino Calm Soothe Gel Cleanser membersihkan kulit sambil menjaga pH kulit, melembapkan kulit dan membantu meringankan iritasi.

5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Harga Bawah 50 Ribuan

5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Harga Bawah 50 Ribuan

Fungsi sunscreen melindungi kulit wajah dari sinar matahari dan mencegah polusi dan radikal bebas.

20 Daftar Body Scrub Mulai 20 Ribuan yang Bikin Kulit Cerah Instan

20 Daftar Body Scrub Mulai 20 Ribuan yang Bikin Kulit Cerah Instan

Butiran dan tekstur body scrub membantu menghaluskan permukaan kulit paling atas.

20 Daftar Eyeliner Lokal Kualitas Waterproof Mulai 100 Ribuan

20 Daftar Eyeliner Lokal Kualitas Waterproof Mulai 100 Ribuan

Fungsi eyeliner mempertegas garis mata dan bisa kamu kreasikan dengan menambah wing liner.

Review Lengkap Glad2Glow Perfect Cover Cushion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Glad2Glow Perfect Cover Cushion: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Glad2Glow Perfect Cover Cushion berfungsi meratakan warna kulit dan menutupi bekas jerawat maupun flek hitam.