TRIBUNSHOPPING.COM - Memiliki bibir yang kering adalah salah satu masalah khususnya bagi wanita.
Bibir yang cenderung kiring biasanya dapat memberikan hasil akhir saat penggunaan lipstik menjadi kurang menarik dan nampak tekstur terlihat kasar.
Yuk miliki Vaseline Lip Therapy cek di sini untuk dapatkan produknya sekarang juga.
Untuk itu perlunya perawatan bibir juga harus dilakukan agar menjaga kelembapan dan tekstur menjadi lebih halus.
Salah satu rekomendasi perawatan bibir agar terjaga kelembapan dengan maksimal adalah mengguanakn Vaseline Lip Therapy.
Kali ini TribunShopping akan memberikan ulasan lengkap terkait Vaseline Lip Therapy khusus untukmu.
Baca juga: 6 Cara Mengatasi Bibir Kering dengan Alami

Kemasan
Kemasan dari produk Vaseline Lip Therapy terdiri dari 2 macam variasi yaitu dalam bentuk stik dengan berat sekitar 4,8 gram dan 7 gram dalam bentuk tube.
Untuk kemasan stik kamu tak perlu lagi aplikator karne acukup produk dari Vaseline Lip Therapy diputar dan langsung dapat dioleskan pada bibir.
Namun, Vaseline Lip Therapy dalam bentuk tube kamu biasanya perlu mengambil produk dengan menggunakan jari tangan atau aplikator lainnya.
Selain itu, produk dari Vaseline Lip Therapy memiliki kemasan dengan bahan material plastik sehingga aman jika digunakan dan tidak mudah pecah jika terjatuh.
Yuk segera dapatkan produk Vaseline Lip Therapy dengan harga termurah cek link berikut ini.
Kandungan
Vaseline Lip Therapy memiliki 4 macam kandungan utama yaitu Petrolatum, Rosa Damascena Flower Oil, Prunus Amygdalus Dulcis Oil, dan aroma pewangi alam.
Baca juga: Review LOréal Rouge Signature Matte Color Ink, Lipstik Ringan dan Tak Lengket di Bibir
Dengan adanya kandungan utama tersebut Vaseline Lip Therapy dapat melembapkan bibir dengan maksimal dan tidak mengeluarkan bau yang menyengat.
Tak usah khawatir jika kamu takut untuk menggunakan Vaseline Lip Therapy setiap hari karena bahan yang terkandung 100% alami.
Jual Vaseline Lip Therapy dengan produk original cek link berikut ini sekarang juga.
Tekstur dan Varian Rasa

Tekstur dari Vaseline Lip Therapy yang sangat menarik adalah sedikit lengket karena menggunakan bahan utama petroleum jelly.
Walaupun memiliki tekstur padat namun, produk Vaseline Lip Therapy tetap memiliki tekstur yang lembut jika diaplikasikan pada bibir.
Baca juga: 5 Rekomendasi Lip Serum Terbaik untuk Menjaga Kelembapan Bibir
Tak sampai disitu saja produk Vaseline Lip Therapy juga memiliki 4 varian warna yang dapat disesuaikan dengan jenis kebutuhanmu.
Nantinya Vaseline Lip Therapy jika diaplikasikan pada bibir akan memiliki warna yang bening.
Yuk miliki Vaseline Lip Therapy untuk maksimalkan perawatan bibirmu sekarang juga.
Kelebihan
Produk Vaseline Lip Therapy memiliki kelebihan melembapkan bibir yang dapat menjadi pengganti lip balm.
Selain itu Vaseline Lip Therapy juga memiliki wangi yang harum sehingga nyaman ketika digunakan.
Menariknya lagi hanya dengan harga Rp 5.900 kamu bisa mendapatkan produk tersebut dengan mudah, sangat murah bukan?
Baca juga: Bibir Tampil Cantik dan Sehat dengan SADA BY CATHY SHARON Khèlir Cotton Liptint
Kekurangan
Untuk produk Vaseline Lip Therapy dengan tipe tube tidak ada aplikator bawaan.
Hal tersebut sehingga dapat menyebapkan kurang higienis ketika harus mencolek Vaseline Lip Therapy menggunakan jari tangan.
Yuk klik di sini untuk mendapatkan Vaseline Lip Therapy sekarang juga. (*)
(NOVIA/TRIBUNSHOPPING.COM)
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!