zoom-inlihat foto
Mengenal Sepeda Commuter Polygon Path 2, Cocok untuk Gowes Kota-kota
polygon.com
Polygon path 2 

TRIBUNSHOPPING.COM - Bersepeda merupakan salah satu kegiatan yang sangat menarik serta menyenangkan. Anda bisa melewati berbagai jenis lintasan yang diinginkan.

Salah satu trek yang tidak mudah untuk dilewati yakni lintasan perkotaan yang cenderung datar.

Bersepeda melintasi lintasan perkotaan juga cukup menarik, Anda bisa melihat bagaimana kondisi di sekitar sembari gowes santai.

Polygon Path 2 Frame
Polygon Path 2 Frame (polygon.com)

Pilihan sepeda yang cocok untuk medan tersebut adalah jenis commuter.

Pabrikan Polygon memiliki seri Path sebagai jenis commuter dengan banderol mulai Rp 4 jutaan.

Dapatkan frame Polygon Path 2 disini

Polygon Path series, contohnya Path 2 merupakan sepeda commuter, cocok untuk jalanan perkotaan.

Sepeda Polygon Path 2 sudah menggunakan frame dengan material AL6Alloy. Sehingga bobotnya ringan dan kuat.

Sepeda Polygon Path 2 juga disematkan shifter Shimano ST-TX800 menyuguhkan 3x8 speed. Sehingga, bisa memilih opsi speed yang diinginkan.

Dapatkan produknya dengan mudah disini

2 dari 2 halaman

Dari segi pengereman, sepeda Polygon Path 2 menggunakan mechanical disc brake dari Tektro MD-M280.

Menjadi paling murah di seri Path, berikut daftar harga sepeda Polygon Path 2 dan pilihan menarik lainnya:

Polygon Path 2 - Rp 4.200.000

Polygon Path 3 - Rp 5.250.000

Polygon Path I8 - Rp 9.400.000

Polygon Path E5 - Rp 22.500.000

Harga sepeda Polygon tersebut bersumber dari situs resmi Polygon Indonesia.

Anda bisa menggunakan harga sepeda Polygon untuk acuan ketika membeli sepeda di toko atau gerai sepeda terdekat.

Perlu diketahui, stok dan harga sepeda sewaktu-waktu dapat berubah. (*)

Selanjutnya

Artikel Populer

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Dapat rating bagus, simak spesifikasi Air Purifier atau pembersih udara MiTO PUR10: Dilengkapi harga terbaru 2025, kelebihan hingga kekurangannya.

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Lagi diskon hingga 75 persen, berikut harga terbaru 2025 Kulkas Mini Midea MDRD86FGG50ID 50L, dilengkapi spesifikasi, kelebihan hingga kekurangan.

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

Jual produk murah dan lengkap serta punya rating bagus pada tahun 2025, berikut 5 toko elektronik rumah tangga di Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut).

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Ternyata kelebihan dari Tumbler TUKU 350 ml menjaga minuman panas tetap hangat dan minuman dingin tetap segar lebih lama.

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Hadiah mewah dan bermanfaat? Pilih teknologi canggih Dyson: hair care, vacuum nirkabel, hingga air purifier untuk upgrade hidup sehari-hari.