zoom-inlihat foto
5 Rekomendasi Lipstik Korea Warna Bold yang Menawan
tribunnews.com
Salah satu cara yang bisa bikin penampilan kamu melesat dan langsung mempesona adalah dengan menggunakan lipstik warna bold. 

TRIBUNSHOPPING.COM- Salah satu cara yang bisa bikin penampilan kamu melesat dan langsung mempesona adalah dengan menggunakan lipstik warna bold.

Ingin memakai lipstik warna bold tapi bingung memilih warna yang cocok?

Jangan khawatir, dari merek lokal hingga Korea bisa kamu pilih sesaui tone warna kulitmu.

Bagi kamu pecinta make up Korea, ada beberapa produk lipstik dengan warna bols yang wajib kamu coba:

Berikut ini 5 pilihan lipstik Korea warna bold yang menawan:

Baca juga: Bibir Kering Bikin Lipstik Susah Nempel? Coba Rawat dengan 5 Rekomendasi Lip Balm Ini

1. Moonshot Lip Feat 

Kelebihan lipstik ini terletak pada warnanya yang pigmented dan tidak berubah saat diaplikasikan ke bibir.

Jadi warna yang kamu lihat, maka itulah yang akan kamu dapatkan saat memakainya.

Lipstik ini memiliki tekstur creamy dan velvety dengan hasil akhir matte membuat lipstik ini menjadi pilihan yang pas untuk tampilan bold dan percaya dirimu.

2. The Saem Eco Soul Kiss Button

2 dari 3 halaman

Warna merahnya sedikit pekat sehingga memberikan kesan klasik dalam total look kamu.

Memiliki hasil akhir matte, lipstik ini terasa lembut di bibir dan nyaman dipakai seharian.

Meskipun matte, lipstik ini juga melembapkan, bahkan cocok untuk pemilik bibir kering.

Warnanya yang vivid akan langsung keluar hanya dalam satu kali pemakaian, sehingga tidak perlu dipulas berulang kali.

3. Laneige X YCH Two Tone Lip Balm

Baca juga: Rekomendasi Lipstik Terbaik untuk Tampil Cantik dari Brand Focallure

Perpaduan dua warna sekaligus bisa membuat tampilan jadi lebih stunning.

Karena itu, Laneige X YCH Two Tone Lip Balm mengeluarkan lipstik dengan dua warna.

Cocok untuk kamu yang ingin mencoba ombre lips, sehingga hanya membutuhkan satu lipstik saja.

Terdiri dari dua tekstur, yaitu vivid skin fit yang membuat warna lipstik ini tahan lama dan velvety lip primer yang memberikan hasil sedikit blur sehingga gradasi warna jadi terlihat jelas.

4. Clio Tension Lip

3 dari 3 halaman

Clio Tension Lip dengan shade Some yang memiliki warna plum wine yang cantik.

Lipstik ini pigmented banget, sehingga warnanya akan langsung menempel di bibir hanya dalam satu kali pulasan.

Teksturnya yang creamy membuat lipstik ini mudah diaplikasikan dan tidak perlu takut terlihat berantakan.

Memiliki finishing glossy, tapi dalam beberapa jam akan berubah menjadi matte.

5. MISSHA Signature Glam Art Triple Lips

Lipstik merah yang klasik memang selalu jadi pilihan utama saat ingin tampil bold.

Namun, agar tidak terlalu biasa, kamu bisa mencoba shade merah bercampur oranye sehingga hasilnya membuat wajahmu sangat jauh dari kata kusam.

Misalnya shade deep red orange dari MISSHA Signature Glam Art Triple Lips ini.

Memiliki efek volumizing sehingga membuat bibir terlihat lebih penuh.(*)

(RENI DWI/TRIBUNSHOPPING.COM)

Selanjutnya

Artikel Populer

5 Rekomendasi Serum Anti Aging yang Cocok Dipakai Usia 30-an

5 Rekomendasi Serum Anti Aging yang Cocok Dipakai Usia 30-an

Sekarang ini tidak perlu khawatir karena sudah banyak merek serum anti aging yang aman digunakan untuk usia 30-an. Berikut rekomendasinya.

Review BNB barenbliss Lychee Makes Lovely Blur Tint Duo: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review BNB barenbliss Lychee Makes Lovely Blur Tint Duo: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

BNB barenbliss Lychee Makes Lovely Blur Tint Duo dengan watery blur stain dan watery blur matte yang tahan lama hingga 24 jam.

5 Rekomendasi Primer untuk Base Makeup Agar Tahan Lama Pori-pori Mulus

5 Rekomendasi Primer untuk Base Makeup Agar Tahan Lama Pori-pori Mulus

Selain skincare, kulit juga perlu menggunakan face primer sebelum mengaplikasikan foundation atau cushion.

Review Lengkap BNB barenbliss Butter Melt Tinted Lipstick: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap BNB barenbliss Butter Melt Tinted Lipstick: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

BNB barenbliss Butter Melt Tinted Lipstick, perpaduan warna berpigmentasi tinggi dan tekstur melting balm yang tahan seharian hingga 16 jam.

Review Lengkap Sea Makeup Soft Focus Skin Tint Perfector: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap Sea Makeup Soft Focus Skin Tint Perfector: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Sea Makeup Soft Focus Skin Tint Perfector mengklaim dapat memberikan coverage yang full dengan hasil akhir velvet matte finish.

5 Rekomendasi Serum Niacinamide yang Bagus untuk Skin Barrier Kuat

5 Rekomendasi Serum Niacinamide yang Bagus untuk Skin Barrier Kuat

Kandungan niacinamide membantu menutrisi kulit wajahmu hingga lapisan terdalam dan membantu meregenerasinya.

5 Rekomendasi Eyeliner Waterproof Terbaik Bawah 100 Ribu, Tidak Mudah Hilang Walau Kena Air

5 Rekomendasi Eyeliner Waterproof Terbaik Bawah 100 Ribu, Tidak Mudah Hilang Walau Kena Air

Banyak produk eyeliner baru dengan formula waterproof yang tahan lama. Kamu bisa mengkreasikan eyeliner sesuai dengan selera seperti wing liner.

Review Lengkap BNB barenbliss Bloomdew Aqua Pearl Concealer: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap BNB barenbliss Bloomdew Aqua Pearl Concealer: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

BNB barenbliss Bloomdew Aqua Pearl Concealer diformulasi dengan Miracle Bloom Essence dan Teknologi Moonstone yang memberikan coverage ringan.