zoom-inlihat foto
Rekomendasi Produk Lipstik dan Liptint Implora, Murah dan Awet
grid.com
Cheek and Lip Tint yang dikeluarkan oleh Implora tak tangung-tangung yakni terdiri dari 6 warna dan dapat disesuaikan dengan seleramu. 

TRIBUNSHOPPING.COM - Implora Cosmetics adalah brand kecantikan yang berasal dari Sidoarjo, Jawa Timur.

Salah satu produk best seller-nya adalah Implora Cosmetics Urban Lip Cream Matte yang menjadi incaran banyak orang.

Oleh karenanya, tak heran jika produk tersebut kerap sold out walau hanya tersedia dalam 3 pilihan warna.

Namun ternyata, Implora juga memiliki banyak jenis dan warna menarik yang bisa kamu coba.

Dirangkum TribunShopping dari berbagai sumber, berikut ini beberapa rekomendasi pilihan Implora yang bisa kamu coba:

Belakangan ini liquid lipstick adalah varian yang paling banyak digemari.
Belakangan ini liquid lipstick adalah varian yang paling banyak digemari. (grid.id)

1. Implora Lipstik Mawar Water Shine

Tampilan seksi dan mempesona memang menjadi dambaan bagi sebagian orang. 

Dengan menggunakan produk ini, kamu akan mendapatkan tampilan tersebut dengan lipstik Mawar Water Shine.

Warna merahnya sangat mencolok dan membuat kamu tampak mempesona saat melangkah.

Baca juga: Awas, Ini Bahayanya Berbagi Lipstik dengan Orang Lain

2. Implora Urban Lip Cream Matte

2 dari 3 halaman

Untuk tampilan yang lebih mature atau dewasa, warna merah memang tidak pernah salah.

Kamu bisa mengandalkannya pada warna Dark Berry dari seri Urban Lip Cream Matte.

Warna merah tua membuat kamu tampak lebih dewasa dan serius.

Kamu juga dapat menggunakan lipstik ini ketika harus menghadiri rapat penting di kantor.

Dipakai untuk pesta saat malam hari juga tetap manis dan cantik.

3. Implora Urban Lip Cream Matte

Medeline merupakan warna lip cream dari Implora yang banyak peminatnya.

Tidak heran karena warnanya sangat cantik sekali sehingga sanggup memikat banyak hati.

Medeline memiliki shades warna pink yang menggoda.

Warnanya sangat mudah digunakan pada berbagai suasana.

3 dari 3 halaman

Jika kamu memiliki segudang aktivitas dari pagi sampai malam, lipstik ini patut kamu miliki.

4. Implora Cheek and Lip Tint

Apabila kamu berusia remaja sampai 20-an, tetapi ingin mencoba warna merah, pilihlah produk ini.

Merahnya cukup cerah, tetapi tidak berlebihan untuk kamu yang masih muda.

Warna merah dari Pumpkin juga pas sekali digunakan sebagai blush on untuk rona pipi yang lebih cerah.

Untuk bibir, kamu dapat menciptakan warna ombre agar tampak lebih berbeda.

Dengan menggunakan produk ini, kamu  pasti tampak fresh ketika sedang hang out bersama teman-teman.

(TribunShopping/Arimbi Haryas Prabawanti)

Selanjutnya

Artikel Populer

Review Lengkap BNB barenbliss Bloomdew Aqua Pearl Concealer: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap BNB barenbliss Bloomdew Aqua Pearl Concealer: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

BNB barenbliss Bloomdew Aqua Pearl Concealer diformulasi dengan Miracle Bloom Essence dan Teknologi Moonstone yang memberikan coverage ringan.

Review Facetology Triple Care Pure Physical Sunscreen SPF 40 PA Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Facetology Triple Care Pure Physical Sunscreen SPF 40 PA Manfaat, Kelebihan hingga Kekurangan

Facetology Triple Care Pure Physical Sunscreen SPF 40 PA memberikan sensasi ringan seperti air dan tidak terasa lengket di kulit.

5 Rekomendasi Cream Blush On Terbaik yang Cocok Dipakai ke Kantor

5 Rekomendasi Cream Blush On Terbaik yang Cocok Dipakai ke Kantor

Buat ke kantor, cream blush bisa menjadi pilihan terbaik karena formulanya yang tahan lama dengan hasil natural.

5 Rekomendasi Cleansing Balm untuk Tipe Kulit Acne Prone Skin Mulai 50 Ribuan

5 Rekomendasi Cleansing Balm untuk Tipe Kulit Acne Prone Skin Mulai 50 Ribuan

Untuk kulit berjerawat atau acne prone skin perlu memilih cleansing balm yang punya kandungan menenangkan seperti salicylic acid

Review Lengkap NATURE REPUBLIC Mild Green Tea Toner: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

Review Lengkap NATURE REPUBLIC Mild Green Tea Toner: Manfaat, Kelebihan, hingga Kekurangan

NATURE REPUBLIC Mild Green Tea Toner efektif untuk menghidrasi kulit kering dan melembutkan. Menjaga tampilan pori agar tetap kecil.

5 Rekomendasi Toner Made In Korea yang Bagus untuk Kecikan Pori-pori

5 Rekomendasi Toner Made In Korea yang Bagus untuk Kecikan Pori-pori

Toner mengembalikan pH kulit wajah agar seimbang. Saat pH kulitmu sudah seimbang, pori-pori di kulit akan mengecil dan wajah rampak lebih mulus.

20 Daftar Day Cream BPOM yang Bikin Kulit Cerah Bebas Kusam

20 Daftar Day Cream BPOM yang Bikin Kulit Cerah Bebas Kusam

Day cream punya formula yang menghidrasi kulit hingga lapisan terdalam dapat membantu membuat kulit tetap sehat.

5 Rekomendasi Micellar Water untuk Acne Prone Skin Terbaik 2026 Mulai 30 Ribuan

5 Rekomendasi Micellar Water untuk Acne Prone Skin Terbaik 2026 Mulai 30 Ribuan

Beberapa produk micellar water sekarang ini sudah sangat beragam, mulai dari yang diformulasikan untuk kulit normal hingga berjerawat.