zoom-inlihat foto
Ingin Rumah Nyaman Seperti Baru? Coba Cat Ulang dengan 4 Merk Ini
Tribunnews.com
Ilustrasi cat Nippon paint yang memiliki warna awet serta kandungan antibakteri sehingga ramah bagi keluarga di rumah. 

TRIBUNSHOPPING.COM - Memiliki rumah sehat dengan dinding bersih, kokoh, tidak berjamur dan sedap dipandang tentu menjadi impian setiap orang.

Oleh karenanya, tak heran jika ingin menciptakan suasana baru di rumah, hal yang biasanya dilakukan adalah mengecat dinding.

Tujuan mengecet rumah sendiri adalah supaya ruangan terasa lebih hidup. 

Namun, agar cat rumah tahan lama, tentu perlu teliti dalam memilih merek cat dinding terbaik yang tidak mudah luntur atau memudar.

Nah, agar tidak salah pilih, berikut ini beberapa rekomendasi produk cat rumah yang bisa kamu coba:

Ilustrasi rumah sehat lengkap dengan ventilasi dan cahaya matahari bisa masuk
Ilustrasi rumah sehat lengkap dengan ventilasi dan cahaya matahari bisa masuk (Pixabay/@Pexels)

1. Mowilex Emulsion VIP

Bila skema warna yang ingin kamu terapkan melibatkan warna putih, maka cat Mowilex ini layak dipakai.

Warna putih cat ini sangat cemerlang, tak terlihat pucat dan datar.

Setelah diaplikasikan, ia akan memberi sensasi menenangkan sekaligus mewah.

Karena warnanya putih, kotoran yang menempel di tembok tentu akan sangat mengganggu.

2 dari 3 halaman

Untuk itu, Mowilex juga memastikan catnya ini mudah dibersihkan.

2. Cat Dinding Decolith

Merek cat dinding yang satu ini berbahan dasar air, sehingga lebih ramah lingkungan.

Produk Decolith juga bebas timbal dan merkuri, makanya cat dinding Decolith banyak dicari.

Saat diaplikasikan, cat ini memiliki daya sebar yang luas dan lapisannya tidak mengapur.

3.  Nippon Paint Elastex Waterproof 3-in-1

Nippon Paint Elastex 3 in 1 adalah salah satu cat pelapis antibocor yang berfungsi melindungi tembok dari rembesan air.

Meskipun dapat digunakan pada interior, cat ini lebih ideal lagi jika dipakai pada tembok luar.

Selain menahan bocor, mampu pula menutup retak rambut.

Di samping itu, produk dari Nippon Paint ini juga bisa digunakan sevagai cat dasar yang hanya perlu dilapis dua kali.

Baca juga: Rekomendasi 4 Buah-buahan yang Bisa Merawat Bibir

Baca juga: Rekomendasi 4 Produk Lipgloss Lokal yang Bisa Membuat Bibir Tetap Lembab

3 dari 3 halaman

4.  Avitex

Keunggulan yang membuat konsumen memilih Avitex yaitu pilihan warna yang cukup banyak, yaitu mencapai 170 warna.

Kemudian mudah untuk dibersihkan jika terkena noda, dan khusus untuk cat eksterior menggunakan teknologi anti panas yang disebut UV shield, dimana saat matahari terik, panasnya tak akan tembus ke dalam ruangan.

(Arimbi Haryas Prabawanti/TribunShopping)

Selanjutnya

Artikel Populer

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Air Purifier MiTO PUR10: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Dapat rating bagus, simak spesifikasi Air Purifier atau pembersih udara MiTO PUR10: Dilengkapi harga terbaru 2025, kelebihan hingga kekurangannya.

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Review Lengkap Kulkas Mini Midea 50L: Harga Terbaru, Kelebihan hingga Kekurangan

Lagi diskon hingga 75 persen, berikut harga terbaru 2025 Kulkas Mini Midea MDRD86FGG50ID 50L, dilengkapi spesifikasi, kelebihan hingga kekurangan.

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

5 Rekomendasi Toko Elektronik Terlengkap dan Termurah di Kota Manado

Jual produk murah dan lengkap serta punya rating bagus pada tahun 2025, berikut 5 toko elektronik rumah tangga di Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut).

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Review Tumbler TUKU 350 ml, Viral Gara-Gara Hilang di KRL hingga Petugas KAI Dipecat

Ternyata kelebihan dari Tumbler TUKU 350 ml menjaga minuman panas tetap hangat dan minuman dingin tetap segar lebih lama.

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Inspirasi Hadiah Akhir Tahun dari Dyson: Produk Kecantikan, Penyedot Debu, hingga Pemurni Udara

Hadiah mewah dan bermanfaat? Pilih teknologi canggih Dyson: hair care, vacuum nirkabel, hingga air purifier untuk upgrade hidup sehari-hari.

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Tips Efektif Cegah Nasi Menguning dan Kering saat Dihangatkan di Magic Com

Berikut ini adalah sejumlah tips yang bisa kamu ikuti agar nasi tidak menguning dan kering saat dihangatkan di magic com/digital rice cooker.

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Daftar Harga Kulkas Mini 1 Jutaan: Hemat Listrik dan Cocok untuk Anak Kos

Multifungsi, hemat listrik, dan praktis, berikut daftar kulkas mini yang harganya Rp 1 jutaan sehingga cocok untuk ditaruh di kamar kos.